Suara.com - Tingkah Rayyanza Malik Ahmad selalu berhasil menyita perhatian publik, termasuk ketika anak kedua Raffi Ahmad dan Nagita Slavina itu bermain hujan-hujanan di depan rumahnya.
Seperti dapat dilihat melalui unggahan Instagram Sus Rini @/riniperdiyanti pada Kamis (11/1/2024), tampak momen balita berusia 2 tahun itu asyik hujan-hujanan di halaman rumahnya.
"MasyaAllah tabarakallah. Akhirnya hujan. Terima kasih Ya Allah," tulis pengasuh Rayyanza dalam unggahannya.
Rayyanza terlihat begitu menikmati sensasi diguyur hujan. Hal ini tampak dari ekspresi balita kelahiran 2021 tersebut yang begitu cerita.
Selanjutnya, dilihat dari kolom komentar unggahan Instagram Sus Rini, banyak warganet yang merasa gemas dengan penampilan adik Rafathar Malik Ahmad tersebut.
Diketahui, saat bermain hujan-hujanan, cucu Rieta Amalia itu mengenakan sepatu boots warna merah dan juga jas hujan warna kuning. Ia juga tampak memegang payung berwarna merah.
"MasyaAllah Ajja gemas banget," komentar warganet.
"Anak bayi berpayung merah," ujar yang lain.
"Ya ampun Ajja lucu banget, kayak anak kecil di film It," timpal warganet lain.
Baca Juga: Harga Talenan Nagita Slavina Bikin Heboh: Konon Noda Kunyit pun Sungkan Nempel di Situ
"Ih Ajja bersinar sekali," imbuh lainnya.
"Ya Allah lucu banget pakai kuning," kata warganet lainnya lagi.
Setelah dilakukan penelusuran, Rayyanza ternyata memakai sepatu boots dan jas hujan yang harganya begitu fantastis.
Ia mengenakan boots dari brand Aigle berjenis Iconic fur-lined children's boot yang harganya mencapai Rp1.065.600.
Putra kedua Raffi Ahmad itu juga diketahui mengenakan jas hujan keluaran brand Advice From A Caterpillar berjenis Petit Bateau Child Batah Iconic Raincoat Yellow yang dibanderol dengan harga Rp1.973.000.
Fantastisnya harga jas hujan dan boots yang dipakai Rayyanza bemain hujan-hujanan ini tentu tak lagi mengherankan. Pasalnya, sudah menjadi rahasia umum jika Raffi Ahmad dan Nagita Slavina memiliki kekayaan yang begitu berlimpah.
Tag
Berita Terkait
-
Harga Talenan Nagita Slavina Bikin Heboh: Konon Noda Kunyit pun Sungkan Nempel di Situ
-
Diserang karena Pro Prabowo-Gibran, Awkarin Singgung Kehidupan Seorang Sufi
-
Kiky Saputri Ngidam Lihat Prabowo Subianto Joget: Jangan Marah-marah!
-
Sebut Nama Raffi Ahmad, Nirina Zubir Tolak Ajakan Mendukung Salah Satu Capres 2024
-
Terkejut! Begini Reaksi Prabowo Dengar Kiky Saputri Tengah Hamil
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas Casual Super Nyaman, Cocok Buat Nongki Bareng Teman
-
7 Rekomendasi Sepatu Gym Wanita Terbaik, Modal Rp300 Ribuan Kaki Bebas Cedera
-
Apa Itu Mimetic Violence? Istilah Baru dari Kasus Ledakan SMAN 72 yang Sangat Berbahaya
-
5 Pilihan Parfum Mirip Baccarat di Alfamart yang Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Loafers Wanita Terbaik Harga Terjangkau, Cocok Dipakai Kuliah dan Kerja
-
Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
-
5 Parfum dengan Aroma Minuman, Mulai dari Teh Melati hingga Mocktail Segar
-
Pakai Bedak Waterproof? Begini Cara Menghapusnya biar Wudhu dan Ibadah Tetap Sah
-
Tanggal Merah 2026 Hari Apa Saja? Ini Daftar dan Link Download Kalender Lengkapnya
-
Azarine x Sanrio Series, Kolaborasi Make-Up Ter-cute Tahun Ini!