Suara.com - Furry Setya alias Mas Pur Tukang Ojek Pengkolan resmi bercerai dengan istrinya, Dwinda pada 5 Februari 2024. Usai bercerai, Fury kini tinggal di kos-kosan lantaran tak mau lagi tinggal di rumah yang pernah ia tinggali dengan mantan istri.
"Saya pindah ke kos-kosan karena enggak mau tinggal di kontrakan yang lama," kata Furry Setya.
Berbeda dengan Furry Setya uang tinggal di kos-kosan, Dwinda Ratna pulang ke rumah orangtuanya.
Padahal saat masih berumahtangga, Furry dan sang istri sudah mampu membangun rumah mereka sendiri.
Penampakan rumah Furry dan sang istri sempat diunggah di kanal YouTube miliknya. Mereka bahkan sempat melakukan house tour rumah bertingkat dua.
Rumah tersebut dipamerkan oleh Furry pada pertengan tahun 2020 silam, kala namanya tengah naik daun.
Berikut 5 potret rumah mewah Furry Setya yang sempat ditinggali bareng istri.
1. Berlantai Dua
Rumah tersebut diwarnai cat putih berlantai dua. Bangunannya juga terlihat rumah modern yang minimalis dengan aksen batu alam di bagian depan.
Baca Juga: Biodata dan Agama Furry Setya, Pemain Tukang Ojek Pengkolan Disorot Usai Diam-diam Bercerai
2. Ruang keluarga
Ruang kelaurga tampak luas dengan cat yang masih berwarna putih dan jendela yang senada. Ruangan tersebut diisi dengan sofa dan televisi.
3. Dapur Minimalis
Dapur kecil juga tampak di lantai dasar tepat di samping tangga menuju lantai dua.
4. Kamar Mandi
Kamar mandi difasilitasi dengan shower mewah yang biasa dipasang di hotel.
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
Terkini
-
Promo Superindo Hari Ini 4 Oktober 2025: Oktofest Food Festival Diskon Gila!
-
Ramalan Zodiak 4 Oktober 2025: Peluang Finansial dan Asmara Sagitarius hingga Virgo
-
Lebih dari Sekadar Kopi: Eksplorasi Rasa dan Gaya Hidup di Cafe Brasserie Expo 2025
-
5 Pesantren Modern Terbaik di Indonesia Beserta Estimasi Biaya Masuknya
-
5 Rekomendasi Serum Bulu Mata Terbaik agar Lentik, Pernah Coba?
-
Apakah PPPK Paruh Waktu Boleh Mengundurkan Diri? Simak Aturan dan Konsekuensinya
-
5 Rekomendasi Serum Niacinamide untuk Mencerahkan Wajah Mulai Rp30 Ribuan
-
5 Shio Paling Beruntung di Oktober 2025, Karier hingga Asmara Mulus
-
Terpopuler: Ranking Kampus Gibran di Dunia Terungkap, Pemilik Akun Bjorka Dibekuk Polisi
-
Siap-Siap, Festival Gaya Hidup Terbesar Jakarta Bakal Hadir: Ada 700+ Tenant dan Bintang K-Pop!