Suara.com - Nama Boy William belakangan ini kembali menjadi sorotan publik. Lantaran usai Ayu Ting Ting resmi tunangan ia belum memberikan responnya.
Namun, baru-baru ini ia telah menyampaikan doanya unuk sang pelantun lagu Alamat Palsu dan Lettu Fardana. Tak mau berbicara banyak, ia hanya mendoakan yang terbaik untuk Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardana.
"Aku doain yang terbaik buat semuanya, buat mereka berdua, all the best semoga bahagia kedepannya," kata Boy William.
"Pokoknya doain saja buat semua orang, sukses all the best buat siapa pun kita doain yang terbaik saja," imbuhnya.
Seperti diketahui, Boy William dan Ayu Ting Ting pernah dekat. Boy William saat ditanya mengenai kedekatannya itu mengatakan sangat nyaman dengan Ayu Ting Ting.
"Aku nyaman sama dia, aku udah lama sama dia, ada footage-footage sebelum Alamat Palsu itu ada, kita udah lama banget kenal dan kita udah saling kenal sebelum dunia entertainment tahu kita," kaya Boy William
Ketika disinggung soal hubungannya dengan Ayu Ting Ting hanya sebatas konten. Boy mengaku kalau hubungan mereka lebih dari itu.
Konten yang ia buat dengan Ayu Ting Ting memang menjadi kolaborasi untuk bisnis. Namun, jauh dari itu mereka punya hubungan yang lebih mendalam.
"Dibilang konten doang, aku suka komunikasi sama dia, kalau ketemu kita have chemistry bersama, kehidupan kita, kita jadikan konten, sebagai content creator dan publik figur, ini salah satu bisnis kita," tutur Boy William.
Baca Juga: Ivan Gunawan Cerita Bangun Masjid di Uganda, Aurel Hermansyah Terkagum-kagum
"Kalau cuma konten doang, itu bohong karena kita punya hubungan yang lebih dalam ketimbang cuma bikin konten," tandasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Moisturizer Mengandung Niacinamide dan Ceramide untuk Cegah Penuaan Dini
 - 
            
              4 Exfoliating Serum untuk Kulit Glowing Maksimal bagi Wanita Usia 30-an
 - 
            
              3 Serum Peptide untuk Mengencangkan Kulit Bagi Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Awet Muda
 - 
            
              7 Sepatu Lari Adidas Adizero Terbaik 2025, Running Shoes Favorit Pelari Kalcer
 - 
            
              7 Rekomendasi Lipstik Mengandung Vitamin C untuk Mencerahkan Bibir Hitam, Mulai Rp10 Ribuan!
 - 
            
              5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
 - 
            
              6 Zodiak yang Dikenal Suka Nunda Pekerjaan, Selalu Andalkan The Power of Kepepet
 - 
            
              Sabrina Alatas Anaknya Siapa? Intip Silsilah Keluarga Sang Chef Muda
 - 
            
              Basreng Indonesia Ditarik BPOM Taiwan, Kenali Ciri-Ciri Cemilan dengan Pengawet Berlebihan
 - 
            
              Penghasilan YouTube Pandji Pragiwaksono, Minta Maaf Usai Dianggap Singgung Adat Toraja