Suara.com - Siapa yang tidak tahu Chiki Balls Keju, jajanan ringan legendaris yang sudah ada sejak dulu?
Nah belum lama ini, Indofood Ice Cream memperkenalkan inovasi terbaru yaitu ChocRocks Cone dengan varian rasa Chiki Balls Keju!
Menurut Senior Brand Manager Indofood Ice Cream PT Indolakto, Leni Damayanty, produk eksklusif tersebut hanya ada di Indonesia dan tersedia dalam jumlah terbatas.
"Sejauh ini es krim kolaborasi ini kita siapkan terbatas, kita stock untuk enam bulan ke depan," katanya kepada Suara.com, ditulis Rabu (27/3/2024).
Suara.com berkesempatan untuk mencoba ChocRocks Cone rasa Chiki Balls Keju.Memiliki tekstur es krim susu yang lembut, es krim bentuk cone itu cenderung memiliki citarasa gurih khas Chiki Balls Keju.
Di atasnya, terdapat taburan butiran crunchy yang bisa memberikan sensasi renyah tak tertandingi.
Kata Leni, produk ini tidak hanya menarik bagi Generasi Z yang ia sebut menghargai inovasi, tetapi juga bagi para milenial yang merindukan kenangan bersama Chiki Balls.
"Es krim ini juga aman untuk semua umur", tambah Leni Damayanty.
Kehadiran ChocRocks Cone Chiki Balls Keju melengkapi seri Kolaborasi epic ChocRocks setelah kesuksesan varian ChocRocks Cone rasa Indomie Goreng.
Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Jamur Krispi, Bisa Banget Jadi Camilan Untuk Buka Puasa
Nah mulai 20 Maret 2024, konsumen dapat membeli ChocRocks Cone Chiki Balls Keju di gerai Indomaret, Superindo, dan toko lainnya ya!
(Zefanya Aurell Nathalie)
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Setting Spray Terbaik untuk Makeup Tahan Lama, Plus Kandungan Skincare
 - 
            
              Cinta dan Keberuntungan Mengalir, Inilah 5 Shio Paling Hoki di 4 November 2025
 - 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Jalan Kaki Santai, Harga di Bawah 500 Ribu
 - 
            
              6 Shio Paling Beruntung Hari Ini, 4 November 2025: Cinta, Rezeki, dan Harmoni Mengalir Deras
 - 
            
              Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
 - 
            
              Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
 - 
            
              Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
 - 
            
              Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
 - 
            
              Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!