Suara.com - Pelawak Eko Patrio saat ini sedang jadi sorotan karena digadang-gadang jadi Menteri Kabinet Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming. Isu ini menuai pro kontra, bukan hanya dinilai tidak memiliki kapasitas, lelaki bernama lengkap Eko Hendro Purnomo juga memiliki gaya hidup mewah.
Isu Eko Patrio masuk kabinet Menteri Prabowo-Gibran dimulai saat Ketua Fraksi PAN DPR RI, Saleh Partaonan Daulay mengungkap sejumlah nama dari partainya untuk diajukan sebagai Menteri.
"Eko Patrio itu politisi senior. Sudah tiga periode menjabat di DPR. Sekarang terpilih lagi untuk periode keempat. Dari sisi pengalaman, tentu mas Eko pantas dan mumpuni jadi menteri," kata Saleh dalam keterangannya, Senin, 6 Mei 2024.
Tidak hanya itu, bahkan Raffi Ahmad juga digadang-gadang bakal masuk jajaran kabinet mengingat jasanya ikut tim kampanye pemenangan Pilpres 2024 untuk Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming.
Nah, berikut ini 3 koleksi tas mewah Eko Patrio dengan Harga fantastis dirangkum suara.com, Selasa (7/5/2024).
1. Koper Louis Vuitton
Saat melakukan ibadah umroh di Mekkah, alih-alih menggunakan koper berukuran besar, Eko Patrio lebih pilih koper Louis Vuitton. Eko juga melengkapi outfit jubah putih setibanya Tanah Suci Mekkah.
Adapun koper Louis Vuitton ini menurut situs resminya termasuk jenis Horizon 55 yang dijual dengan Harga Rp 56 juta.
2. Tas Selempang Gucci
Baca Juga: PAN Siapkan Eko Patrio Jadi Menteri Prabowo-Gibran, Saleh Daulay: Bisa Saja Kan?
Tas tersebut digunakan Eko Patrio baru-baru ini saat mengunjungi Bangkok Street Food di Thailand. Tas Authentic Gucci Monogram Belt Bag ini dibandrol dengan harga baru 1.210 dollar atau setara Rp 18 juta.
3. Tas Mini Rimowa Rp 19 Juta
Selaiknya tas mungil kebanggaan para perempuan, begitu juga dengan tas Rimowa Polycarbonate Cross Body Bag berwarna biru, yang bentuknya menyerupai koper dibandrol dengan harga 1.275 dollar atau setara Rp 19 juta dikenakan Eko Patrio saat di Tokyo, Jepang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya