Suara.com - Tingkah aktor Andrew Andika yang ternyata gemar selingkuh dibongkar sendiri oleh sang istri Tengku Dewi Putri. Perempuan 36 tahun itu mengaku sudah tidak kuat memendam kekesalan atas perilaku suaminya tersebut. Dia pun curhat di media sosial dengan menunjukan bukti-bukti perselingkuhan Andrew Andika.
Curhatannya pun mengundang simpati warganet, terlebih lagi Ia sedang hamil. Melalui unggahan IG story @tengkudewiputri_tdp (8/5/2024), sang suami Andrew Andika kerap fliriting ke banyak perempuan.
"Mungkin ini pelajaran ya buat aku & semua para istri, jangan menyalahkan diri kamu sendiri disaat kamu sudah melakukan hal-ha maksimal buat keluarga, aku sudah meng ignore laporan2 yang masuk sampe akhirnya di titik ini, aku enough!! ini mungkin sudah jalannya...," tulis Tengku Dewi Putri
"Sebenernya udah lama banyak laporan2, kalau Andrew coba flirting2 cewe, ngajak ketemuan cewe2 di DM dll...kondisi sudah menikah, sudah punya anak, bahkan sampe aku hamil. tapi aku DIAM!!" tambahnya lagi.
Pasangan yang telah menikah sejak 2017 itu sebenarnya tengah menanti kelahiran anak kedua. Sebelum diterpa kabar perselingkuhan, Tengku Dewi dan Andrew Andika pernah sama-sama berjuang agar bisa memiliki anak. Keduanya sampai melakukan program bayi tabung.
Melalui kanal youtube pribadinya, Tengku Dewi dan Andrew Andika pernah bercerita kalau mereka menunda memiliki momongan di tahun pertama pernikahan. Memasuki tahun kedua pernikahan, mereka mulai memikirkan untuk punya anak dan coba program sendiri.
Tengku Dewi sudah sempat dinyatakan positif hamil, tetapi sayangnya dia mengalami kehamilan di luar kandungan. Usai memeriksakan ke dokter, Tengku Dewi diketahui memiliki PCOS yang membuatnya kesulitan untuk hamil secara natural. Alhasil, pasangan itu memutuskan untuk lakukan program bayi tabung. Tetapi sempat mengalami kegagalan pada program pertama. Meski begitu, keduanya tak putus asa.
Andrew juga kala itu masih setia mendampingi sang istri menjalani berbagai program.
"Aku benar-benar nggak ngerasa sendiri, ada Andrew yang 24 jam bener-bener nemenin. Sampai terlewati masa two weeks wait tadi," kata Tengku Dewi seperti di kanal youtube Andrew Tengku Dewi Official.
Baca Juga: Profil Andrew Andika, Artis yang Ketahuan Selingkuh dengan Ani ani
Setelah mencoba untuk kedua kalinya jalani program bayi tabung, akhirnya Tengku Dewi berhasil hamil dan pasangan itu dikaruniai anak pertama. Dan saat ini Tengku tengah hamil anak kedua.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun