Suara.com - Sosok selebgram Ratu Namira menjadi perhatian publik lantaran dianggap cari perhatian pada para pemain Timnas Sepak Bola U-23. Hal itu bermula dari dirinya yang meminta foto dengan penyerang Rafael Struick.
Foto Rafael dan Ratu Namira sendiri tersebar di media sosial. Keduanya sama-sama mengenakan pakaian berwarna putih dan diduga diambil di tempat para pemain menginap.
Momen kedekatan Ratu Namira dan Rafael sontak membuat banyak pecinta bola kesal. Pasalnya sang selebgram diduga mengganggu sang pemain sampai berada di tempat menginap mereka.
Profil Ratu Namira
Ratu Namira sendiri dikenal sebagai seorang selebgram. Ia merupakan teman Fujianti Utami Putri alias Fuji, tak hanya itu ia juga salah satu sahabat Azizah Salsha.
Bernama lengkap Ratu Namira Nawal, selebgram tersebut lahir pada 4 Agustus 2002.
Namira dikenal memiliki kulit eksotis, berbeda dengan para selebgram lain. Banyak yang mengira Ratu Namira merupakan seorang blasteran, namun tak banyak informasi terkait keluarganya.
Selain itu, tak diketahui pendidikan terakhir perempuan 21 tahun tersebut.
Ratu Namira sendiri aktif di berbagai media sosial, di akun TikTok @insanemtf, Ratu Namira memiliki pengikut sebanyak 497 ribu. Sementara Instagram @ratu.namira, ia memiliki ratusan ribu pengikut.
Baca Juga: Ramai 'Cegil Fomo', Cewek Ini Sampai Takut Pakai Jersey Rafael Struick Saat Nonton Timnas
Tak heran Ratu Namira sering kali kebanjiran endorse dari berbagai produk.
Berita Terkait
-
Kepincut Lelaki Jawa, Begini Awal Mula Selebgram Rusia Jatuh Hati dengan Suami Sampai Jadi Mualaf
-
Kalah Telak dari Irak, Netizen Murka Lihat Pemain Timnas Main Bareng Selebgram: Hubner Posisi Lo Gak Aman!
-
Satu Selebgram Indonesia Ditangkap Polisi Arab Saudi, Kedapatan Jualan Visa Ziarah Buat Berhaji
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart