Setidaknya dua pendapat itulah yang menyatakan kalau umat Kristen dan Katolik tidak bisa atau tidak mau dipanggil dengan istilah Nasrani.
Sudut pandang Islam
Salah satu cendekiawan muslim, Mun’im Sirry, pada 2016 pernah mengulas mengenai makna kata Nasrani.
Menurutnya, sepanjang sejarah kekristenan, umat Kristiani tak pernah menyebut dirinya sebagai ‘Nashara” atau Nasrani.
Begitu juga dengan orang Kristen di Arab yang menyebut dirinya dengan kata ‘masihiyyun’ atau pengikut Al-Masih.
Meski begitu, kata Nasrani memang ditemukan dalam Al Qur’an dan disebut sebanyak 14 kali di dalamnya.
Salah satu tafsir mengapa muncul kata Nasrani dalam Qur’an adalah ketika para mufassir melacak arti kata ‘nashara’ dari sudut pandang geografis.
Diketahui kalau daerah tempat tinggal Isa dan Maryam adalah Nasirah atau Nazareth. Inilah yang membuat, dalam Islam, umat Kristen juga disebut Nasrani, mengacu pada kata nashara yang berarti pengikut Yesus (Isa) yang berasal dari Nasirah.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
Sosok Hotman Paris Hobi Beri Bantuan Hukum Gratis, Kini Serahkan Hewan Kurban Didampingi Ustaz Derry Sulaiman
-
Siapa Nella Kharisma, Pedangdut yang Sering Diisukan Menjadi Mualaf
-
Mantap Beragama Kristen, Salmafina Pernah Didoakan Ayah agar Kembali Peluk Islam
-
Perjalanan Spiritual Salmafina, Pindah Agama Kristen usai Baca Buku Biografi
-
Kisah Roger Danuarta Mualaf: Bukan Karena Kebelet Menikahi Cut Meyriska Loh!
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
6 Shio Paling Beruntung 3 November 2025: Rezeki Melimpah, Keuangan Lancar
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier