Suara.com - Nagita Slavina saat ini sedang menunaikan ibadah haji bersama keluarga dan karyawan. Penampilan istri Raffi Ahmad ketika berada di Tanah Suci Makkah pun tak lepas dari sorotan.
Diketahui, Nagita Slavina dikenal sebagai salah satu artis yang selalu tampil modis di berbagai acara. Ia kerap tampil trendi dengan outfit bermerek yang harganya begitu fantastis.
Berbeda dengan biasanya, Nagita Slavina terlihat mengenakan pakaian yang harganya lebih ekonomis saat berada di Tanah Suci Makkah.
Hal ini seperti yang tampak melalui sejumlah unggahan Instagram @/fanpage_nagitaslavina. Akun ini mengunggah sejumlah outfit yang dipakai Nagita Slavina di Makkah.
Ia sempat terciduk memakai topi berharga Rp80.400 saat sedang berada di sekitar Ka'bah. Ibu Rafathar Malik Ahmad ini juga tampak mengenakan cincin tasbih berharga Rp599 ribu saat itu.
Lalu abaya berwarna putih dari brand Chadaree Official seharga Rp429 ribu dan khimar dari brand yang sama seharga Rp299 ribu. Tak hanya itu, ia juga terpantau memakai kaus kaki Rp44.250.
Mengetahui Nagita Slavina memakai kaus kaki seharga puluhan ribu, netizen melontarkan komentar yang beragam. Ada yang menilai jika harga kaus kaki tersebut masih tergolong mahal.
"Aku yang Rp15 ribuan," komentar netizen.
"Harganya bersahabat kok, tapi aku biasanya cari yang lebih bersahabat lagi. Rp50 ribu dapat 10," timpal netizen.
Baca Juga: Andil Nagita Slavina Persatukan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Publik: Nggak Nyangka
"Murah sih, tapi mahal di aku hahaha," imbuh netizen.
"Wkwkwk aku yang Rp10 ribuan," tambah netizen.
Selain komentar di atas, banyak netizen yang penasaran apakah menantu Rieta Amilia tersebut akan kembali menggunakan kaus kaki tersebut atau justru tersebut langsung dibuang.
"Sekali pakai Mama Gigi," komentar netizen.
"Kira-kira sampai dibuang apa cuci lagi ya kaus kakinya," ujar netizen lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Apa Arti Tanah Haram? Ditulis Raffi Ahmad saat Pamer Foto Bareng Mertua Pratama Arhan di Mekkah
-
Andil Nagita Slavina Persatukan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Publik: Nggak Nyangka
-
Nagita Slavina Ngeluh Cuaca di Makkah Panas, Raffi Ahmad Langsung Tegur Istri: Gak Boleh...
-
Nagita Slavina Dicibir Minum Sambil Jalan Saat Haji, Memang Sunnah yang Benar Bagaimana?
-
Bukan Potret Nagita Slavina, Foto Profil WhatsApp Raffi Ahmad Dikomentari: Bucin Banget
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Kemera Terbaik, Mudah Tapi Bisa Diandalkan
-
Kontroversi Penalti Kedua Timnas Indonesia, Analis Media Arab Saudi Soroti Wasit
-
6 Rekomendasi HP Murah Baterai Jumbo 6.000 mAh, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
7 Fakta Bakengrind, Roti 'Bebas Gluten' yang Diduga Penipuan dan Membahayakan
-
3 Titik Lemah yang Bikin Timnas Indonesia Takluk dari Arab Saudi
Terkini
-
Siapa Chusnul Chaidaroh? Disebut Istri Pertama Yai Mim yang Terseret Konflik dengan Sahara
-
Hari Santri 2025 Tanggal Berapa? Ini Jadwal dan Sejarah Resolusi Jihad di Indonesia
-
5 Sunscreen Moisturizer Murah Mulai Rp28 Ribuan: Skincare Praktis, Harga Ekonomis!
-
Rachel Vennya dan Perjalanan Skincare-nya: Dari Merawat Diri hingga Menemukan Rasa Percaya
-
Akses Keuangan bagi Penyandang Disabilitas Masih Terbatas: 75 Persen Tak Punya Rekening Bank
-
Sumba Lebih dari Sekadar Indah: Intip Desa Patawang, Simbol Harapan dan Keberlanjutan
-
Sepatu Bata Berasal dari Mana? Berhenti Produksi Alas Kaki, Ternyata Bukan Merek Lokal
-
Bikin Merinding! Pertunjukan "The Echoes of Batavia" Bawa Penonton Kembali ke Jakarta Abad ke-19
-
3 Ramalan Zodiak 9 Oktober 2025, Moon Trine Venus Membawa Perubahan Besar
-
Profil Nadhif Basalamah, Korban Salah Sasaran Netizen Dikira Pacar Baru Azizah Salsha