Suara.com - Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah berkesempatan menunaikan ibadah haji tahun ini. Keduanya berangkat berdua tanpa anak-anak ke Tanah Suci sejak beberapa hari yang lalu.
Ketika sedang berada di Tanah Suci, penampilan Atta Halilintar tak luput dari sorotan. Hal ini seperti yang tampak melalui unggahan akun TikTok @/sobatandara.
Akun TikTok ini mengunggah video yang merekam momen ketika Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah bertemu dengan Habib Usman bin Yahya dan Kartika Putri di Masjid Nabawi.
"MasyaAllah ketemunya di sini ya Bib," kata Atta.
"MasyaAllah. Ini namanya qadarallah," timpal Habib Usman.
"Enggak jadi final Madrid ketemunya di rumah Nabi Muhammad SAW," imbuh Atta.
"Di Madinatul Munawwarah. Jadi kalau mau dapat berkah ke Madinah dulu baru ke Makkah," ujar Habib Usman.
Ketika melihat video ini, ada warganet yang justru salah fokus dengan penampilan Atta Halilintar. Pasalnya, rambut anak pertama Geni Faruk ini tampak gondrong.
"Bang Atta rambutnya gondrong," komentar warganet.
Baca Juga: Diajak Aaliyah Massaid Jalan-Jalan, Ameena Bawa Tas Branded Belasan Juta: Hadiah dari Gemmi
Selain itu, banyak juga warganet yang menyoroti penampilan anak pertama Krisdayanti tersebut. Seperti yang terlihat, Aurel Hermansyah tampak tak mengenakan eyelash extention.
"MasyaAllah Mama Nur cantik mirip perempuan Turki," ujar warganet.
"MasyaAllah Mama Nur cantik alami bercahaya," timpal warganet.
"MasyaAllah Mama Nur cantik bercahaya," imbuh warganet.
"MasyaAllah tabarakallah cantiknya Mama Nur," ujar warganet.
"MasyaAllah cantiknya Aurel," puji warganet lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Diajak Aaliyah Massaid Jalan-Jalan, Ameena Bawa Tas Branded Belasan Juta: Hadiah dari Gemmi
-
Seluruh Jemaah Haji Indonesia Sudah di Tanah Suci, PPIH Fokus Persiapan Armuzna
-
Ini Alasan Kuat Wakil Ketua Umum MUI Sarankan Calon Haji Indonesia Ikuti Skema Murur
-
Kehilangan Barang Berharga Saat Haji, Atta Halilintar Diikuti Orang Sejak Keluar Toilet
-
Nonton Parade Militer Kerajaan Saudi, Total Harga Outfit Wirda Mansur Rp39,3 Juta
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok