Suara.com - Acara siraman Aaliyah Massaid pada Sabtu (10/7/2024) menghadirkan beberapa prosesi yang cukup unik, salah satunya adalah langkahan. Prosesi ini dilakukan Aaliyah karena ia menikah mendahului kakaknya, Zahwa Massaid.
Langkah demi langkah prosesi ini dilaksanakan kakak beradik tersebut. Momen ini menarik perhatian para tamu undangan karena tak setiap tradisi siraman melakukan prosesi ini. Berikut rangkumannya.
1. Dalam prosesi langkahan ini Zahwa Massaid benar-benar mencuri perhatian. Mulanya, Aaliyah melakukan sungkeman terlebih dahulu kepada kakaknya untuk memohon restu. Momen ini membuat Zahwa Massaid banjir air mata melihat adiknya berlutut di hadapannya.
2. Aaliyah juga memberikan sebuah bingkisan kepada kakaknya berupa pisang sanggan. Pisang itu dihias dengan kertas emas dan kain transparan.
3. Prosesi langkahan kemudian dilanjutkan dengan memotong benang lawe. Zahwa Massaid memotong sebuah benang yang masing-masing ujungnya dipegang Reza Artamevia sang ibu kandung, dan Mudjie Massaid yang menggantikan almarhum Adjie Massaid.
4. Tak sampai di situ, Zahwa Massaid dan Aaliyah Massaid melanjutkan prosesi langkahan selanjutnya yaitu dengan cara sang kakak memegang tebu wulung. Tongkat tebu wulung ini diikat dengan ingkung bakar.
Zahwa memegang tebu wulung itu diikuti Aaliyah yang menggandengnya di belakan sang kakak. Mereka berjalan melangkahi tumpeng golong sebanyak tiga kali.
Makna tebu wulung yang diikat ingkung ini merupakan simbol bimbingan dari sang kakak kepada adiknya.
Berita Terkait
-
Bukan Tak Adil, Aaliyah Massaid Jelaskan Alasan Angelina Sondakh Duduk Lesehan saat Pengajian
-
Detik-detik Aaliyah Massaid Dibantu MC Saat Baca Al Falaq, Acara Pengajian Aurel Hermansyah Disorot Lagi
-
Detik-Detik Reza Artamevia Banting Kendi Bikin Seisi Ruangan Kaget, Aaliyah Bakal Punya Banyak Anak?
-
Jalan Bareng usai Siraman, Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Ramai Disentil: Lagi Manten-mantenan
-
Aaliyah Massaid Dicibir Pecicilan, Lirikan Maut Geni Faruk Saat Acara Siraman Jadi Gunjingan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya