Suara.com - Pernikahan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid menjadi semakin istimewa karena kehadiran Gen Halilintar yang lengkap. Hal tersebut terasa berbeda, sebab keluarga besar ini memang tak hadir di acara Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah tiga tahun silam.
Terbiasa tampil nyentrik dan unik dalam keseharian, anggota wanita dalam keluarga tersebut terlihat begitu anggun mengenakan kebaya bernuansa emas. Menariknya, seorang netizen di TikTok, terlihat memberi nilai pada gaya hijab yang dikenakan Geni Faruk dan kelima putrinya.
Lantas seperti apa penampilan dan penilaian mereka terhadap para wanita di Gen Halilintar dalam akad nikah Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid? Berikut ulasannya.
Geni Faruk
Sebagai ibu dari mempelai pria, Geni Faruk tampil cantik dengan baju kurung brokat cokelat dengan hiasan payet yang indah. Meski sering kali mengenakan hijab bermodel turban, kali ini, ibu sebelas anak tersebut cantik dengan hijab segi empat yang dililitkan ke leher sehingga tampak lebih rapi.
Sohwa Halilintar
Pada pernikahan adiknya, Sohwa tampak memadukan kebaya dengan aksen unik berupa bunga 3D dan tule yang menutupi dada. Berbeda dmyang ibu, wanita 28 tahun tersebut tampak memadukannya dengan pashmina yang disampirkan ke bahu dengan inner ciput senada.
Sajidah Halilintar
Mirip dengan sang kakak, Sajidah juga turut menutupi dadanya dengan aksen tule dan bunga 3D di kebayanya. Ia jufa terlihat mengenakan pashmina yang disampirkan ke bahu dengan inner ciput senada.
Baca Juga: Kenapa Gen Halilintar Terkenal? Paman Aaliyah Sempat Tak Tahu Besannya Viral
Abqariyyah Halilintar
Pada momen spesial ini, Abqariyyah terlihat anggun dengan kebaya bermodel off shoulder versi hijab yang unik. Kebaya dengan akses tule dan payet tersebut tampak cocok saat dipadukan dengan gaya hijab andalannya, berupa pashmina yang disampirkan ke bahu.
Fatimah Halilintar
Fatimah terlihat begitu anggun dalam balutan kebaya dengan aksen payet emas di bagian dada yang ia padukan dengan hijab segi empat yang tampak rapi diikatkan ke lehernya.
Saleha Halilintar
Putri terakhir di keluarga Gen Halilintar ini tampak terlihat menghiasi penampilannya dengan bunga 3D di beberapa kebaya, termasuk hijabnya. Saleha tampil dengan pashmina tanpa jarum yang disampirkan ke bahu serta hiasan bunga 3D.
Berita Terkait
-
Selain Thariq Halilintar Dan Aaliyah Massaid, Ini 5 Artis Yang Menikah Dengan Adat Jawa
-
Disebut Lebih Cantik dari Pengantin, Intip Mewahnya Pesona Aurel Hermansyah di Nikahan Thariq-Aaliyah
-
Harga Tas Ameena saat Sambut Jokowi di Nikahan Thariq Tak Semungil Bentuknya, Hampir Setara 2 Kali UMR Jakarta
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok