Suara.com - Atta Halilintar telah meminta maaf kepada Haji Faisal usai dituding mengungkit masa lalu mendiang Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah.
Permintaan maaf Atta Halilintar itu kemudiaan ditanggapi oleh psikolog Lita Gading melalui video yang diunggah di akun Instagram-nya.
"Akhirnya Atta Halilintar meminta maaf kepada Pak Faisal. Mungkin ini udah selesai ya, secara formalnya udah selesai," ujar Lita dikutip Selasa (20/8/2024).
Lita Gading berpesan agar kejadian ini menjadi pembelajaran bagi Atta Halilintar dan orang lain agar berpikir terlebih dulu sebelum mengunggah sesuatu.
"Ini adalah satu pelajaran untuk kita semua nih. Kalau kita mau berbicara di dalam publik atau kita mau mem-posting tolong pikirkan perasaan dan hati orang yang mau kita omongin itu," terang Lita.
Psikolog ini turut memberikan pengecualian. Misalnya seorang dokter, tentu dibolehkan memberikan nasihat soal kesehatan kepada pasiennya.
"Kecuali kamu ngomong berdasarkan edukasi yang punya latar belakang pendidikan mumpuni yang sesuai. Misalkan seperti dokter menasehati atau mengkritik orang dengan penyakitnya," ujar Lita.
Lebih lanjut, pemegang gelar doktor ini kembali mengingatkan apabila menjelekkan orang apalagi yang sudah meninggal dunia bukan hal yang baik.
"Sekarang kamu ngomong begitu apakah itu benar atau tidak. Kan itu bisa jadi fitnah dan enggak baiklah kita membicarakan orang yang sudah meninggal," terang Lita.
Baca Juga: Koleksi Barang Mewah Vanessa Angel yang Dirawat Oma Gala: Sepatu, Pakaian, hingga Tas Branded
"Jadi oke ya, bukan cuma buat Atta, siapapun jangan suka membicarakan keburukan orang lain apalagi orang yang sudah meninggal. Enggak boleh lho, di agama pun juga tidak dibenarkan itu," tandasnya.
Berita Terkait
-
Pesan Psikolog Lita Gading untuk Jessica Wongso yang Bebas Bersyarat: Jangan ke Luar Negeri
-
Unggah Momen Ibadah Bareng Keluarga, Atta Halilintar Malah Kena Tegur Warganet
-
Bercandanya Diseriusin Netizen, Ini Kekayaan Darius Sinathrya vs Atta Halilintar yang Datang Cuma Ada Perlunya Doang
-
Sama-Sama Dapat Penghargaan Pajak, Penghasilan YouTube Atta Halilintar dan Arief Muhammad Jomplang Banget
-
Segini Penghasilan YouTube Atta Halilintar dan Raffi Ahmad, Pantas Bisa Beri Hadiah Mewah buat Lomba 17-an
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun