Suara.com - Perjuangan Nisya Ahmad untuk bisa menjadi wakil rakyat tidak sia-sia. Setelah sempat dikabarkan kalah jumlah suara, Nisya Ahmad akhirnya bisa melenggang ke kursi anggota DPRD (Dewan Perwakilan Rakyat Daerah) Jawa Barat.
Nisya Ahmad berhasil mendapat kursi di DPRD Jawa Barat setelah saingan terberatnya, Thoriqoh Nashrullah Fitriyah, mengundurkan diri. Adik Raffi Ahmad itu pun sudah resmi dilantik pada Senin (2/9/2024).
Sebagai anggota DPRD Jawa Barat, Nisya Ahmad berhak mendapatkan gaji yang cukup fantastis. Ibu tiga anak itu juga menerima berbagai tunjangan serta fasilitas selama menjabat.
Merangkum Peraturan Gubernur (Pergub) Jawa Barat Nomor 40 Tahun 2017, berikut besaran gaji dan tunjangan yang diterima anggota DPRD seperti Nisya Ahmad:
- Uang representasi sebesar Rp2.250.000 per bulan
- Uang paket sebesar Rp225.000
- Tunjangan jabatan sebesar Rp3.265.500
- Tunjangan komunikasi intensif Rp21.000.000
- Tunjangan reses sebesar Rp21.000.000
Selain gaji dan tunjangan, anggota DPRD juga mendapat fasilitas lain berupa jaminan kesehatan, jaminan kecelakaan kerja, tunjangan permuahan, hingga tunjangan transportasi. Ada pula uang pensiun yang diberikan seumur hidup bagi anggota DPRD yang telah selesai menjabat.
Nisya Ahmad sendiri maju sebagai anggota DPRD melalui Partai Amanat Nasional (PAN). Awalnya, Nisya Ahmad dikabarkan kalah suara dengan kader PAN lain, yakni Thoriqoh Nashrullah Fitriyah.
Kala itu, perolehan Nisya Ahmad dan Thoriqoh Nashrullah Fitriyah saat Pemilu 2024 terpaut 8.000 suara. Tapi sekarang Thoriqoh mengundurkan diri sehingga posisinya digantikan oleh Nisya Ahmad.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Vitamin Apa Untuk Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Pilihan Skincare dengan Bahan Aktif Paling Aman
-
Krim Apa yang Cepat Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Lulur Mandi Murah untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai dari Rp18 Ribuan Saja
-
5 Pilihan Lip Balm SPF untuk Lindungi Bibir saat Upacara Hari Pahlawan, Harga Terjangkau
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
Mengenang Antasari Azhar: Dari Jaksa Tegas hingga Ketua KPK di Era SBY yang Kontroversial
-
4 Shio Paling Hoki Secara Finansial Hari Ini: Rezeki Mengalir Deras!
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan
-
9 Inspirasi Outfit Hari Pahlawan Simpel untuk Acara Kantor, Sat Set Anti Ribet
-
Dari K-Drama ke Destinasi Nyata: Korea Travel Fair 2025 Hadirkan Pengalaman Wisata Autentik