Suara.com - Komika Fico Fachriza membongkar nominal uang yang ditransfer sejumlah artis kepadanya. Ada Aurel Hermansyah, Atta Halilintar hingga Nikita Willy yang transfer dengan nominal besar.
Sebelumnya, Fico Fachriza dituding melakukan penipuan dengan modus pinjam uang kepada rekan dan sejumlah artis. Saat itu, Fico mengaku butuh uang untuk biaya perbaikan mobil dan pemakaman ayah sambung.
Hal itu pertama kali dibocorkan oleh Kiky eks Coboy Junior yang merasa kecewa dengan Fico Fachriza. Setelah itu, muncul pengakuan dari sederet figur publik.
Salah satunya Aurel Hermansyah yang mengaku dirinya dan sang suami mentransfer sejumlah uang ke rekening Fico Fachriza karena iba dengan alasan yang diberikan.
"Demi apa?!!! Sumpahh kita juga udah tf: (bilang mobil kecelakaan astaga segitunya yaa boongnya)," komentar ibu dua anak itu di postingan Kiky.
Terbaru, Fico Fachriza pun mengakui uang yang dikirimkan oleh Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar. Rupanya, jumlahnya menembus jutaan meski tak sebesar yang ditransfer oleh Nikit Willy.
"28 juta (Nikita Willy). Thariq, Atta sama Aurel Rp12 juta," kata Fico dalam YouTube Kasisolusi dikutip Selasa (7/1/2025).
Tak berselang lama, Fico menyebut jika bukan hanya Atta-Aurel tapi Thariq Halilintar juga mentransfer uang. Jumlah yang dikirim ketiganya mencapai Rp12 juta.
"Iya mereka bertiga ngasih Rp12 juta. Gue gak tahu manajemannya bagaimana, Rp5 juta Thariq, Rp7 juta Atta-Aurel," imbuhnya.
Baca Juga: Transfer Uang ke Fico Fachriza Cuma-cuma, Ini 5 Sumber Kekayaan Dinar Candy
Lebih lanjut, Fico Fachriza menyebut total uang yang diterimanya dari teman-teman dan sederet rekan artis mencapai Rp44 juta. Dalam podcast yang dipadu oleh Dery eks Vierra itu, adik Ananta Rispo tersebut mengaku sempat terkena tumor hingga terjerat pinjaman online (pinjol).
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Tekstur Gel: Ringan, Cepat Meresap, Perlindungan Maksimal
-
Kepedesan Makan Mi, Ahn Hyo Seop Bikin Histeris Fans
-
Cara Baru Manusia Hadapi Kecanggihan AI: Kuncinya Ada di Kolaborasi!
-
Prof. Elisabeth Rukmini: Menenun Sains, Makna, dan Masa Depan Perguruan Tinggi
-
Umrah Kini Bisa Mandiri, Segini Beda Harganya Dibanding Pakai Travel Agent
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Alpha Arbutin untuk Hempas Flek Hitam Membandel di Usia 40
-
4 Smartwatch untuk Wanita Tangan Besar, Fitur Lengkap dengan Pemantau Kesehatan dan GPS
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Hitam yang Aman dan Harga Terjangkau!
-
Cara Melakukan Umrah Mandiri, Segini Biayanya!
-
Apa Manfaat Budaya Makan Pakai Tangan Langsung? Viral Jadi Bahan Perdebatan di X