Suara.com - Kedekatan Fuji dan Verrell Bramasta yang ramai diperbincangkan mencuri atensi Bunda Corla. Beda dari yang lainnya, Bunda Corla memiliki komentar tersendiri mengenai dua artis muda yang tengah dijodoh-jodohkan tersebut.
Bunda Corla tampak hati-hati memberikan tanggapannya. Diakuinya, ia belum menemukan chemistry antara Fuji dan Verrell Bramasta.
Selebgram yang tinggal di Jerman itu menyoroti gelagat Fuji dan Verrell Bramasta. Menurutnya Verrell belum menunjukkan keseriusannya untuk menjalin hubungan spesial dengan Fuji.
"Fuji sama Verrell, kayaknya sih hubungan yang gimana yaa. Kalau aku lihat, keduanya ini yang aku takutkan Fuji kesukaan, tapi Verrell gak serius," kata Bunda Corla saat live seperti dilihat dari cuplikan video yang dibagikan akun TikTok @indrie2111, dikutip Rabu (23/6/2025).
Bukan tanpa sebab muncul komentar seperti itu, Bunda Corla mengaku sudah berpengalaman dalam percintaan. Ia mengaku bisa membedakan mana laki-laki yang serius atau tidak.
"Ini pandangan Bunda, seperti takutnya Fuji yang kesukaan. Ini feeling Bunda sebagai orang yang sudah berpengalaman dengan percintaan. Aku bisa melihat raut wajah laki-laki serius atau enggak," paparnya.
Bunda Corla mengatakan dirinya termasuk penggemar Fuji. Layaknya netizen pada umumnya, ia memiliki pandangan tersendiri saat sang idola diisukan dekat dengan Verrell Bramasta.
"Karena aku juga bagian dari suka sama Fuji, aku Mamaknya. Yang Bunda lihat sih gitu kayaknya," kata dia.
Lebih lanjut, Bunda Corla menduga mungkin Fuji sudah tertarik dengan Verrell Bramasta, tapi sang anggota DPR RI memiliki kesan yang berbeda.
Baca Juga: Tak Dapat dari Geni Faruk, Fuji Kini Kantongi Tiga Restu Saat Dekat dengan Verrell Bramasta
"Dalam pandangan Bunda, mungkin keduanya belum memiliki rasa suka. Si Fuji mungkin bisa suka, tapi kayaknya Verrell belum kelihatan serius," tukasnya.
Lantas bagaimana dengan Fuji dan Aisar Khaled?
Dalam kesempatan yang sama, Bunda Corla juga memberikan pandangannya soal Fuji yang sempat digosipkan dengan influencer asal Malaysia, Aisar Khaled.
Beda dengan Verrel, Bunda Corla menilai Aisar Khaled lebih serius untuk mendekati Fuji. Namun sang selebgram bersikap sebaliknya.
"Aisar yang kesukaan sama di Fuji, tapi Fuji suka tapi kek mana ya. Si Aisar kayaknya merasa Fuji gak bisa dimiliki makanya gitu," terang Bunda Corla.
"Kayaknya ada kegagalan, netizen banyak yang mendukung, tapi kedua belah pihak saling bertolak belakang," imbuhnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
4 Rekomendasi Pelembap Wajah dengan Kandungan Pencerah Alpha Arbutin Mulai Rp30 Ribuan
-
5 Referensi Cerita Liburan Sekolah di Rumah untuk Tugas Mengarang yang Anti Mainstream
-
Mau Kulit Lebih Sehat dan Bebas Jerawat? Ini Makanan yang Perlu Dihindari
-
Bye-bye Kerutan! Cek 7 Serum Lokal Ampuh yang Bekerja Seperti Suntik Botox
-
5 Rekomendasi Basic Skincare dr Tompi Versi Murah di Bawah Rp50 Ribu
-
Ramalan Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 3 Januari 2026, Cek Apakah Kamu Termasuk!
-
Parfum Evangeline Tahan Berapa Jam? Ini 7 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
5 Sepatu Trekking Lokal Vibes Salomon Ori, Produk Dalam Negeri Kualitas Jempolan
-
Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?