Suara.com - Flek hitam tak jarang merusak penampilan seseorang lantaran membuat kesan bahwa kulit orang tersebut tak terawat. Umumnya, pemakaian flek hitam bisa diatasi dengan penggunaan tabir surya atau sunscreen secara rutin.
Sunscreen mampu melindungi kulit dari sengatan sinar matahari yang bisa mengakibatkan hiperpigmentasi atau perubahan warna kulit berlebihan.
Proses hiperpigmentasi tersebut yang pada akhirnya bertumbuh menjadi flek hitam.
Tentu, memilih sunscreen tak boleh sembarangan. Pilih sunscreen dengan perlindungan maksimum dan yang kaya akan berbagai kandungan bermanfaat bagi kulit agar flek hitam tak lagi muncul di kulit.
Berikut rekomendasi sunscreen yang dapat ditemukan di pasaran dan terbukti ampuh melindungi kulit dari sengatan sinar UV A dan UV B yang memicu flek hitam.
Wardah UV Shield Essential Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++
Wardah telah menjadi salah satu merek skincare pilihan konsumen Tanah Air lantaran selain menjunjung tinggi kehalalan, manfaatnya bagi kulit terbukti nyata.
Salah satu skincare andalan wardah adalah tabir suryanya yakni UV Shield Essential Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++.
UV Shield Essential Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++ memiliki kadar SPF 35 dan PA+++ sehingga proteksi yang diberikan bisa maksimal.
Selain itu, UV Shield Essential Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++ juga dilengkapi dengan berbagai kandungan bermanfaat dari Vitamin C, Glutathione, dan Vitamin B3.
Baca Juga: 9 Rekomendasi Sunblock Badan Harga Terjangkau, Gak Takut Belang Lawan Matahari dan Polusi
Keseluruhan kandungan UV Shield Essential Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++ pada akhirnya menghilangkan kekhawatiran akan flek hitam di kulit.
UV Shield Essential Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++ juga tak mahal, lantaran dijual dengan harga sekitar Rp35.000.
SKINTIFIC 5x Ceramide Serum Sunscreen SPF 50 PA++++
Skintific terkenal di masyarakat sebagai skincare premium dengan segudang manfaat.
Kendati premium dan harganya relatif lebih tinggi ketimbang beberapa sunscreen di pasaran, Skintific 5x Ceramide Serum Sunscreen SPF 50 PA++++ ampuh memproteksi kulit dari UV.
Skintific 5x Ceramide Serum Sunscreen SPF 50 PA++++ juga mengandung 5x Ceramide sebagai kandungan yang mereparasi skin barrier kulit yang tersengat matahari.
Alhasil, SKINTIFIC 5x Ceramide Serum Sunscreen SPF 50 PA++++ menjadi salah satu solusi bagi mereka yang ingin kulit teproteksi tanpa khawatir akan flek hitam.
Nivea Sun C&E Vitamin Sun Care SPF50+ PA+++
Jangan terkecoh dengan kemasan Nivea Sun C&E Vitamin Sun Care SPF 50+ PA+++ yang imut.
Sunscreen ini menawarkan manfaat dari Vitamin C dan E sekaligus pelrindungan SPF 50+ PA+++ sehingga kekuatannya melindungi kulit dari sengatan matahari tak bisa diragukan lagi.
Nivea Sun C&E Vitamin Sun Care SPF50+ PA+++ juga hadir dengan kemasan yang mudah dibawa ke mana-mana sehingga cocok untuk reapply saat perjalanan jauh.
Super UV Invisible Serum Sunscreen SPF 50+ PA++++
Mereka dengan kulit berminyak dan berjerawat sangat terbantu dengan kehadiran Super UV Invisible Serum Sunscreen SPF 50+ PA++++ yang cocok bagi segala jenis kulit.
Super UV Invisible Serum Sunscreen SPF 50+ PA++++ selain punya kadar proteksi yang tinggi, juga ampuh dengan kandungannya yang invisible dan ringan.
Tak ada lagi drama sunscreen yang menumpuk di wajah mengganggu penampilan saat memakai Super UV Invisible Serum Sunscreen SPF 50+ PA++++.
Biore UV Aqua Rich Watery Essence with Micro Defense SPF 50+ PA++++
Biore UV Aqua Rich Watery Essence with Micro Defense SPF 50+ PA++++ terbilang membawa angin segar di pasar sunscreen dengan kandungannya yang ringan dan watery.
Tekstur Biore UV Aqua Rich Watery Essence with Micro Defense SPF 50+ PA++++ seperti air sehingga mudah meresap di kulit untuk proteksi maksimal dari munculnya flek hitam.
Selain itu, Biore UV Aqua Rich Watery Essence with Micro Defense SPF 50+ PA++++ juga ringan dan nyaman ketika dipakai.
SkeeNeeds Hyaluronic Acid Sunscreen Spray
SkeeNeeds Hyaluronic Acid Sunscreen Spray praktis digunakan lantaran berupa spray yang tinggal disemprotkan ke wajah.
Setiap SkeeNeeds Hyaluronic Acid Sunscreen Spray yang meresap ke kulit mengandung niacinamide dan licorice extract yang membantu hempas flek hitam.
Lalu, ada hyaluronic acid sebagai pelembap kulit yang efektif menjaga tekstur kulit dari berbagai paparan aktivitas luar ruangan.
L'Oreal Paris UV Defender Moist & Fresh
Kadar proteksi SPF 50+ dan PA++++ dalam L'Oreal Paris UV Defender Moist & Fresh tentu menjadi penyelamat bagi mereka yang kerap beraktivitas di luar ruangan.
Tabir surya ini juga melindungi dan menjaga kelembapan kulit sehingga selalu tampak segar dan sehat terhidrasi.
L'Oreal Paris UV Defender Moist & Fresh memiliki formula ringan yang mudah meresap dan membuat penggunanya nyaman sepanjang hari tanpa terasa terganggu dengan tekstur tabir surya ini.
Kontributor : Armand Ilham
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
3 Zodiak yang Hidupnya Makin Lancar Setelah 12 Januari 2026
-
Seni Olfaktori: Mengunci Mood Lewat Aroma Dessert yang Bisa Dimakan
-
5 Shio Paling Hoki pada 12-18 Januari 2026, Pintu Rezeki Terbuka Lebar
-
Terpopuler: Alasan Aurelie Moeremans Gratiskan Buku Broken Strings hingga Bahaya Child Grooming
-
6 Shio Paling Beruntung 12 Januari 2026, Awal Pekan Panen Hoki
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
5 Water Heater Low Watt Harga Rp1 Jutaan, Cocok untuk Keluarga Minimalis
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini