Suara.com - Memiliki anak kecil di rumah memang kerap mendatangkan kejutan tak terduga. Salah satunya adalah saat dinding rumah tiba-tiba berubah menjadi kanvas gambar.
Coretan krayon atau spidol permanen bisa menjadi pemandangan sehari-hari yang muncul di ruang keluarga, kamar tidur, atau bahkan dapur rumah.
Meski kadang terlihat lucu dan menggemaskan, coretan krayon atau spidol ini bisa merepotkan, apalagi jika sudah menempel lama dan sulit dibersihkan.
Jika dibiarkan, noda krayon atau spidol bisa merusak cat dinding. Terlalu keras membersihkannya pun bisa membuat dinding lecet.
Namun, tenang, kamu tidak perlu buru-buru mengecat ulang dinding. Ada cara-cara mudah dan praktis untuk membersihkan noda coretan krayon atau spidol.
Dikutip dari laman Better Homes & Gardens, dengan bahan yang ada di rumah, dinding bisa kembali bersih. Yuk, simak tips dan langkah-langkahnya berikut ini.
1. Setrika dan Kaos Bekas
Salah satu trik yang dinilai efektif menghapus coretan krayon adalah menggunakan setrika dan kaos bekas. Caranya pun relatif sederhana seperti di bawah ini.
- Panaskan setrika pada suhu sedang.
- Lipat kaos bekas hingga membentuk bantalan tebal.
- Letakkan kaos di atas area yang terkena krayon.
- Gosokkan setrika perlahan di atas kaos. Panas dari setrika akan melelehkan lilin krayon dan memindahkannya ke kaos.
Untuk hasil terbaik, gunakan bagian kaos yang bersih setiap kali berganti area. Ini penting agar noda tidak berpindah balik ke dinding.
Baca Juga: 10 Warna Cat Rumah yang Bagus, Bikin Rumah Cerah dan Gak Bosenin
2. Gunakan Hair Dryer dan Tisu
Jika coretan krayon masih membandel, kamu bisa mencoba cara kedua dengan menggunakan pengering rambut. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.
- Arahkan hair dryer ke coretan krayon dan panaskan selama beberapa detik.
- Setelah krayon mulai melunak, tepuk-tepuk permukaan dengan tisu atau kain penyerap.
- Hindari menggosok terlalu keras karena bisa membuat noda makin menyebar atau merusak permukaan cat.
- Setelah noda terangkat, kamu bisa menambahkan lapisan cat dasar berbahan minyak jika memang diperlukan untuk mengembalikan warna dinding ke kondisi semula.
3. Manfaatkan Bahan Pembersih Rumah Tangga
Untuk noda krayon yang tidak terlalu dalam, kamu bisa menggunakan bahan-bahan yang biasa ada di dapur, seperti di bawah ini.
- Pasta gigi non-gel
- Baking soda
- Cuka putih
- Pembersih kaca
Cukup oleskan sedikit bahan ke sikat gigi bekas, gosok perlahan area yang terkena krayon, lalu bersihkan dengan kain lembap. Teknik ini cocok untuk permukaan dinding yang sensitif.
4. Cara Membersihkan Spidol Permanen di Dinding
Berita Terkait
-
6 Tips Desain Rumah Anti Tikus: Solusi Cerdas untuk Hunian yang Sehat dan Nyaman
-
10 Warna Cat Rumah yang Bagus, Bikin Rumah Cerah dan Gak Bosenin
-
6 Ide Desain Kamar Mandi Minimalis Modern Kecil Tapi Cantik, Cocok untuk Rumah Subsidi
-
Syarat Mengajukan Rumah Subsidi Pemerintah, Luasnya Hanya 14 Meter?
-
Erick Thohir Dukung AFC soal Qatar dan Arab Saudi Jadi Tuan Rumah, Mamat Alkatiri Geram: Badut AFC?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba
-
5 Sepatu New Balance yang Mengandung Kulit Babi, Kenali Series Pig Skin Agar Tak Salah Beli
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita yang Murah, Wangi Elegan dan Tahan Lama
-
Kenapa Sepatu New Balance Mahal? 5 Sepatu Lokal Ini Bisa Jadi Alternatif yang Lebih Murah
-
5 Parfum Aroma Teh untuk Wanita Kantoran, Wanginya Meninggalkan Jejak
-
Siapa Gusti Purbaya? Umumkan Diri Jadi Raja Keraton Solo yang Baru