Suara.com - Sepatu On Cloud kini cukup populer di kalangan pelari. Hal ini karena desainnya yang ringan dan nyaman, serta adanya fitur teknologi CloudTec di bagian sol.
CloudTec adalah sistem bantalan berbentuk cloud atau gumpalan-gumpalan kecil yang dirancang untuk menyerap benturan secara efektif saat kaki menyentuh tanah.
Sayangnya, harga sepatu ini cukup tinggi dan belum semua orang bisa menjangkaunya. Dikutip dari laman resminya, sepatu On Cloud dibanderol dengan harga Rp2,5 jutaan.
Namun, tak perlu khawatir karena kini ada banyak sepatu lari lokal berkualitas yang menawarkan kenyamanan dan performa serupa dengan harga lebih bersahabat.
Beberapa merek lokal bahkan mengadopsi teknologi bantalan serupa, seperti midsole EVA yang empuk, outsole karet dengan grip kuat, serta desain yang ringan.
Jika kamu mencari alternatif On Cloud buatan lokal dengan harga lebih terjangkau tapi tetap fungsional, simak rekomendasi berikut ini di bawah.
1. Eiger Cloudrun LC Shoes
Harga: Rp385.000
Eiger Cloudrun LC Shoes adalah sepatu lari yang ringan dan fleksibel. Sepatu lari ini cocok digunakan di aspal maupun lintasan lari.
Baca Juga: Rekomendasi 5 Sepatu Lokal Mirip Nike Air Force 1, Mulai Rp100 Ribuan!
Sepatu ini dilengkapi bantalan empuk EVA phylon di bagian midsole yang berguna untuk menyerap tekanan tubuh dan mengurangi kelelahan saat berlari.
Selain itu, material PU pada bagian atas Eiger Cloudrun LC Shoes dapat memberikan kenyamanan serta fleksibilitas, sehingga membuat langkah lebih ringan dan stabil.
Sementara itu, outsole berbahan rubber dirancang untuk memberikan cengkeraman yang kuat di berbagai permukaan. Sepatu ini cocok untuk pelari pemula hingga menengah.
2. 910 Nineten Yuza Evo
Harga: Rp579.000
910 Nineten Yuza Evo merupakan generasi terbaru dari sepatu trail Yuza. Sepatu ini dirancang khusus untuk menghadapi medan tropis Indonesia.
Berita Terkait
-
Rekomendasi 5 Sepatu Lokal Mirip Nike Air Force 1, Mulai Rp100 Ribuan!
-
5 Sepatu Lokal Mirip Vans Classic Slip-On, Tetap Stylish dengan Budget Tak Sampai Rp300 Ribu
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal Mirip ASICS yang Bisa Jadi Alternatif, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Rekomendasi 3 Sepatu Lokal Mirip Onitsuka Tiger, Lebih Terjangkau tapi Tetap Stylish!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Mirip Salomon, Desain Menarik Harga Bersahabat
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun