Suara.com - Toner adalah salah satu produk skincare yang penggunaannya tidak boleh dilewatkan begitu saja. Produk yang satu ini berfungsi untuk mengangkat minyak berlebih di kulit sekaligus menjaga kelembapan kulit.
Penting atau tidaknya penggunaan toner tergantung dari tipe kulit serta permasalahan kulit yang tengah dihadapi penggunanya.
Toner ditujukan sebagai refreshment atau conditioning kulit setelah dibersihkan dnegan fungsi utama untuk mengangkat sisa kotoran dan minyak sehingga dianjurkan untuk kulit berminyak.
Salah satu brand skincare yang memiliki produktoner adalah Glad2Glow. Ada empat varian toner dari Glad2Glow yang memiliki keunggulan masing-masing, Centella Ceramide Soothing Toner (warna hijau), Propolis Hyaluronic Acid Barrier Toner (warna kuning), Blackberry AHA BHA PHA Exfoliating Toner (warna ungu), serta Pomegranate Niacinamide Brightening Toner (warna pink).
Manfaat Toner Glad2Glow Pink
Varian toner Glad2Glow dengan kemasan warna pink ini mengandung Pomegranate Niacinamide Brightening yang cocok untuk mengatasi kulit kusam.
Kombinasi Brightening Agent yang meliputi Niacinamide dan Pomegranate Extract-nya dapat membantu mencerahkan sekaligus meratakan warna kulit.
Kandungan Pomegranate Extract yang terdapat pada formulasi toner ini mengandung Punicic Acid yang dapat membantu mencerahkan kulit serta mebantu kulit agar tampak lebih berseri.
Toner Glad2Glow pink ini juga mengandung Allantoin dan Glutamic Acid untuk membantu melembapkan serta menghidrasi kulit, memberikan efek glowing tanpa terasa lengket di kulit.
Tidak hanya itu, tambahan Lactobacillus Ferment di dalamnya yang mengandung bahan aktif dari proses fermentasi ini juga kaya dengan nutrisi dan mampu memberikan efek menghidrasi serta menenangkan kulit.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Toner Murah yang Ampuh Mencerahkan Wajah, Mulai Rp8 Ribuan
Klaim menyebutkan bahwa produk ini dapat mencerahkan dan menghidrasi dengan penggunaan selama dua minggu. Glad2Glow Pomegranate Niacinamide Brightening Toner cocok digunakan untuk semua jenis kulit.
Harga Toner Glad2Glow Pink
Toner dari Glad2Glow ini tersedia dalam kemasan 80 mL dengan harga normal Rp44.000.
Cara Memilih Toner yang Tepat
Ada banyak produk toner yang beredar di pasaran, termasuk salah satunya adalah Glad2Glow Pomegranate Niacinamide Brightening Toner. Agar penggunaan toner bisa maksimal dan memberikan hasil terbaik bagi kulit, penting kiranya untuk memperhatikan beberapa hal sebelum memilih toner yang tepat.
Berikut cara memilih toner yang tepat dan cocok untuk kulitmu:
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Toner untuk Kulit Kering, Wajah Lebih Lembap dan Segar
-
5 Toner Terbaik di Bawah Rp50 Ribu, Hemat Buat Hempas Kulit Kusam
-
5 Rekomendasi Toner Murah yang Ampuh Mencerahkan Wajah, Mulai Rp8 Ribuan
-
7 Rekomendasi Moisturizer Glad2Glow Terbaik, Atasi Jerawat hingga Tanda Penuaan Cuma Rp40 Ribuan
-
5 Pilihan Toner Wajah Murah Mulai Rp8 Ribuan, Cocok untuk Semua Jenis Kulit
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu On Cloud untuk Umroh, Nyaman Buat Jalan 25 Ribu Langkah per Hari
-
Cari Cushion untuk Usia 50-an? Ini 5 Pilihan untuk Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Ibrahim Risyad Larang Istri Jadi IRT, Begini Hukumnya Dalam Islam
-
5 Sampo Non SLS di Bawah Rp50 Ribu, Rahasia Rambut Sehat dan Berkilau