Suara.com - Masalah bibir hitam dan bibir kering kerap dialami oleh banyak orang. Kondisi ini bisa mengganggu penampilan sehingga menurunkan rasa percaya diri.
Oleh karena itu, penting untuk segera mengatasi masalah bibir hitam dan kering dengan memakai beragam produk perawatan bibir. Salah satunya adalah lip scrub.
Sekarang sudah banyak merek kecantikan menawarkan produk lip scrub yang ampuh mengatasi masalah bibir hitam dan kering. Harganya pun bisa dibilang cukup terjangkau.
Berikut Suara.com telah merangkum beberapa rekomendasi lip scrub murah yang ampuh mengatasi masalah bibir hitam dan bibir kering dengan harga di bawah Rp50 ribu.
Apa Lip Scrub yang Cocok untuk Bibir Hitam dan Kering?
Pada dasarnya setiap orang memiliki bibir yang sehat dan cerah. Tapi karena paparan sinar matahari, gaya hidup, atau mungkin penggunaan lipstik berlebihan, warna bibir jadi berubah lebih gelap.
Salah satu cara untuk mengatasi bibir gelap atau hitam adalah dengan menggunakan lip scrub. Eksfoliasi secara rutin memakai lip scrub bisa membantu mengangkat sel kulit mati serta merangsang regenerasi kulit.
Melansir berbagai sumber, dokter spesialis kulit menyarankan untuk memilih lip scrub dengan kandungan Vitamin E dan pelembap seperti plant oil, shea butter, serta gliserin.
Vitamin E dalam lip scrub berfungsi mempercepat proses reparasi kulit bibir yang rusak serta meminimalisasi pigmentasi. Sehingga bibir akan terlihat lebih cerah.
Selain itu, penting juga untuk memperhatikan kondisi bibir sebelum memilih lip scrub. Sebab kondisi bibir menentukan kandungan eksfoliator dalam lip scrub yang sebaiknya dipilih.
Baca Juga: 10 Rekomendasi Krim Kaki Terbaik (Foot Cream) untuk Kulit Kering dan Kapalan
Bibir yang cenderung normal bisa memilih lip scrub dengan eksfoliator alami seperti gula. Biasanya lip scrub yang mengandung eksfoliator alami berupa gula dinamai sugar lip scrub.
Sementara bibir yang cenderung kering atau sensitif, sebaiknya memilih lip scrub dengan kandungan eksfoliator kimia seperti AHA (Citric acid, Lactic acid, dan Glycolic acid).
Eksfoliator kimia umumnya menggunakan asam dalam pelepasan sel kulit mati dari permukaan bibir. Jadi tidak perlu melakukan banyak gesekan saat eksfoliasi sehingga tidak memperparah kondisi bibir yang kering atau sensitif.
Rekomendasi Lip Scrub untuk Bibir Hitam
Merangkum dari Shopee dan berbagai sumber, berikut rekomendasi lip scrub untuk bibir hitam. Semua produk berikut ini telah mengantongi izin edar BPOM sehingga dipastikan aman.
Harganya juga terbilang murah, yakni mulai dari Rp30 ribuan saja. Simak rekomendasi lip scrub untuk bibir hitam berikut ini lengkap dengan harganya:
1. Madam Gie Sweet Lip Mask - Lip Scrub
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
Pilihan
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
-
Dua Emiten Pemenang Lelang Frekuensi 1,4 GHz Komdigi: Penawaran Capai Rp 400 Miliar
Terkini
-
Ramalan Zodiak Cancer dkk 25 November 2025: Peluang Karier dan Asmara di Akhir Bulan
-
7 Rekomendasi Parfum Aroma Segar yang Ringan, Aman Dibawa ke Sekolah
-
Investasi Emas di Pegadaian: Apakah Benar-Benar Aman dan Menguntungkan?
-
4 Rekomendasi Tone Up Cream Rp20 Ribuan di Indomaret, Cocok untuk Pelajar!
-
7 Rekomendasi Micellar Water di Bawah Rp30 Ribu, Ampuh Angkat Kotoran dan Sisa Makeup di Wajah
-
7 Micellar Water Murah di Indomaret Mulai Rp17 Ribuan, Aman dan Hemat Dipakai Harian
-
5 Rekomendasi Sepatu Gunung Merek Lokal, Kawan Tangguh untuk Petualanganmu
-
5 Rekomendasi Lip Tint untuk Bibir Two Tone, Bisa Tutupi Area Gelap
-
5 Lipstik Mengandung SPF untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Pilihan Terbaik Bibir Sehat
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake Tidak Menyumbat Pori-Pori, Rahasia Flawless Tanpa Jerawat