Dekorasi Tematik yang Menawan
Pengunjung yang datang ke Gajah Mada Plaza selama festival juga akan disambut oleh dekorasi khas Jepang yang instagrammable dan memikat.
Dari Japanese Iconic Gate setinggi 4 meter, boneka Jepang raksasa setinggi 2,5 meter, hingga karakter Kimmon raksasa setinggi 2 meter, semuanya menghadirkan suasana layaknya festival musim panas di Jepang.
Tak lupa, hiasan bunga sakura turut memperkuat estetika khas negeri matahari terbit, menjadikan tempat ini spot foto yang sempurna selama liburan.
Belanja Seru dan Hadiah Menarik
Selain aktivitas dan dekorasi yang memukau, Gajah Mada Plaza juga menghadirkan program belanja menarik bertajuk “Shop & Matsuri”.
Pengunjung yang berbelanja minimal Rp250.000 di seluruh tenant, dengan penggabungan maksimal dua struk belanja, berkesempatan mendapatkan shopping voucher dari tenant-tenant yang berpartisipasi.
Sebuah program yang memberikan nilai lebih bagi pengunjung yang ingin berbelanja sekaligus menikmati hiburan.
Pusat Rekreasi Keluarga yang Terus Berinovasi
Baca Juga: Tentang Dikha, Anak Coki Pacu Jalur yang Viral Jadi Tren Aura Farming
Menurut Pahala Situmeang, Mall Direktur Gajah Mada Plaza, acara ini merupakan wujud komitmen Gajah Mada Plaza dalam menghadirkan kegiatan liburan yang menyenangkan sekaligus edukatif.
Ia menyebutkan bahwa “Nihon No Matsuri” menjadi pelengkap dari wahana bermain anak yang telah ada seperti Playtopia dan Rock Star Gym, yang juga menyiapkan program khusus selama masa liburan.
Dengan begitu banyak pilihan kegiatan seru dan edukatif, Gajah Mada Plaza berhasil menjadikan liburan sekolah tahun ini lebih dari sekadar rehat dari sekolah.
Ini adalah momen untuk mengeksplorasi budaya baru, bermain sambil belajar, serta menciptakan kenangan manis bersama keluarga.
Festival “Nihon No Matsuri” pun terbukti menjadi destinasi liburan yang tak boleh dilewatkan, terutama bagi keluarga yang mencari kombinasi antara hiburan dan pengalaman budaya yang kaya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Mau Kulit Kencang dan Awet Muda? Ini 6 Produk Anti Aging Viva yang Ramah di Kantong
-
Perempuan dan Kreasi Kuliner Rumahan: Ide Sederhana yang Bikin Ekonomi Bergerak
-
Juknis Upacara Hari Guru Nasional 2025: Lengkap dengan Susunan Acara, Tema dan Logo
-
Syarat dan Dokumen Daftar Petugas Haji 2026, Buka Pendaftaran 22 November 2025
-
Link Pendaftaran Petugas Haji 2026, Buka Hari Ini 22 November 2026
-
4 Rekomendasi Parfum Aroma Timun dan Melon yang Segar, Tahan Lama di Badan
-
5 Moisturizer Anti-Aging Mengandung Kolagen, Kulit Tetap Kencang dan Elastis
-
5 Rekomendasi Exfoliating untuk Usia 40 Tahun Efektif Angkat Sel Kulit Mati
-
Presiden Prabowo Usul Menu MBG Telur Ayam Diganti Telur Puyuh, Nutrisinya Lebih Oke Mana?
-
5 Manfaat Kolagen untuk Wajah, Rahasia Kulit Sehat dan Awet Muda