- Hair tonic efektif mengatasi rambut rontok dan menutrisi akar kulit kepala.
- Kandungan ginseng serta lidah buaya efektif mempercepat stimulasi pertumbuhan rambut baru.
- Pilihan produk bervariasi dari bahan alami hingga formula klinis untuk kebotakan.
Suara.com - Rambut rontok hingga menyebabkan munculnya tanda kebotakan sering kali membuat kepercayaan diri menurun.
Masalah ini bisa dipicu oleh berbagai faktor, mulai dari stres, usia, perubahan hormon, pola hidup, hingga perawatan rambut yang kurang tepat.
Oleh karena itu, memilih produk perawatan yang sesuai menjadi langkah penting untuk membantu menjaga kesehatan kulit kepala dan pertumbuhan rambut.
Salah satu produk yang banyak digunakan adalah hair tonic. Formulanya untuk menutrisi kulit kepala, memperkuat akar rambut, dan membantu merangsang pertumbuhan rambut baru.
Dengan kandungan aktif yang beragam, hair tonic dapat menjadi perawatan harian yang praktis untuk mengatasi kerontokan.
Berikut ini rekomendasi hair tonic yang dapat membantu untuk menumbuhkan rambut.
1. Makarizo Professional Salon Daily Redensifying Hair Tonic
Harga: Rp76.000
Masalah rambut rontok hingga mengalami kebotakan dapat diatasi dengan hair tonic Makarizo satu ini. Produk ini dapat menumbuhkan baby hair dan rambut kembali tebal.
Baca Juga: Review dan Harga Bonvie Kemiri, Andalan Dokter Tirta untuk Rambut Rontok
Kandungan ekstrak daun lidah buaya dan akar ginseng dapat meresap dalam kulit kepala untuk memperkuat akar rabut sehingga rambut lebih kuat dan tebal.
Selain itu, kandungan mentol juga dapat memberikan rasa segar dan dingin pada kulit kepala.
2. Mustika Ratu Hair Tonic Ramuan Penyubur Rambut
Harga: Rp26.000
Mustika Ratu Hair Tonic Ramuan Penyubur Rambut diformulasikan dari ekstrak kina dan urang-aring untuk membantu merawat pertumbuhan rambut sekaligus menutrisi kulit kepala.
Kandungannya bekerja menjaga kekuatan akar rambut agar tidak mudah rontok dan rambut tampak lebih sehat. Dilengkapi Cimbazole yang membantu mengurangi ketombe serta gatal pada kulit kepala.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Promo Alat Elektronik di Opening Hartono Pakuwon Mall Jogja, Diskon hingga 80 Persen!
-
5 Rekomendasi Hair Oil Penumbuh Rambut untuk Lansia, Akar Jadi Kuat