Resep Pisang Goreng Madu (cookpad)
1. Pisang Goreng Madu Original
Bahan-bahan:
- 3 buah pisang raja iris
- 5 sdm madu asli
- 100 gr tepung terigu
- 1 sdm tepung beras
- 2 sdm gula pasir
- 1/2 sdt garam
- air secukupnya
- Minyak untuk menggoreng
Cara Membuat:
- Campurkan semua bahan adonan dan potongan pisang
- Masukkan air perlahan sambil diaduk sampai kekentalan yang diinginkan
- Panaskan minyak
- Goreng hingga kecoklatan
- Angkat dan sajikan
2. Pisang Goreng Madu Renyah
Bahan-bahan:
- 1 sisir pisang kepok
- 100 gram tepung terigu
- 2 sdm tepung beras
- Garam secukupnya
- 3 sdm madu
- 5 sdm mentega
- Air secukupnya
- Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat:
- Kupas pisang kepok lalu belah menjadi dua
- Campur tepung terigu, tepung beras, madu, garam, dan mentega
- Campurkan sambil diaduk-aduk hingga tercampur merata
- Tambahkan air sedikit demi sedikit hingga membentuk adonan tepung yang cukup cair
- Masukkan pisang yang telah dikupas ke dalam adonan tepung
- Panaskan minyak
- Goreng pisang yang telah berbalut adonan tepung dengan api sedang hingga berwarna kuning kecoklatan
- Angkat dan tiriskan
- Sajikan selagi hangat
3. Pisang Goreng Madu Yoghurt
Bahan-bahan:
- 5 buah pisang
- 50 gram tepung terigu
- 10 gram tepung beras
- 20 gram maizena
- 1 sdm gula pasir
- 1 sdm margarin
- 2 sdm yoghurt rasa madu
- 150 mL air, sesuaikan
- 300 mL minyak untuk menggoreng
Cara Membuat:
Baca Juga: Pinkan Mambo Bayar Sewa Rumah Mewah Rp2,5 Juta Harian, Alasannya di Luar Nalar
- Campurkan semua tepung, gula, dan margarin
- Aduk sambil sedikit diremas dengan tangan hingga berbulir-bulir
- Tambahkan yoghurt rasa madu, aduk rata
- Tambahkan air sedikit demi sedikit hingga mencapai kekentalan yang pas, tidak terlalu encer dan jangan terlalu kental
- Masukkan pisang yang diiris-iris memanjang, boleh diiris bulat atau sesuai selera
- Lapisi potongan pisang dengan adonan tepung
- Goreng pisang dalam minyak panas dengan api sedang, hingga matang kecoklatan
- Pisang goreng madu yoghurt siap disajikan
Kontributor : Rizky Melinda
Komentar
Berita Terkait
-
Apa Saja Gurita Bisnis Pinkan Mambo? Mendadak Jadi Juragan Donat dan Pisang
-
Bayar Ratusan Ribu, YouTuber Ini Kecewa dengan Rasa Masakan Pinkan Mambo: Capcaynya Pucat
-
Satu Box Ikan Teri Pinkan Mambo Dijual Rp 250 Ribu, Begini Penampakannya
-
Pinkan Mambo Bayar Sewa Rumah Mewah Rp2,5 Juta Harian, Alasannya di Luar Nalar
-
Berapa Harga Pisang Goreng Madu Bu Nanik? Punya Pinkan Mambo Rp200 Ribu
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Diperingati Setiap 22 November, Ini Sejarah Hari Perhubungan Darat Nasional
-
7 Rekomendasi Lipstik Warna Natural untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Bedak Padat Lokal yang Bisa Menyamarkan Ketidaksempurnaan Kulit
-
Ramalan Zodiak 22 November 2025: Taurus Akan Berbuah Manis, Virgo Lembutlah Pada Pasangan
-
5 Shio Paling Beruntung 22 November 2025, Rezeki dan Asmara Beriringan
-
Dari Street Art Hingga Supercar Mahal: Intip Kolaborasi Lintas Dunia di Streetscape 2025
-
Wajib Coba! Tenya, Restoran Tempura Legendaris Jepang, Buka Gerai Kedua di Gandaria City
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana