Lewat jejaring Twitter, warganet @iyudputra mengunggah video singkat yang memperlihatkan aksi seorang pria yang melakukan gerakan tak wajar.
4. Tokyo Motor Show 2019: Mitsubishi Fuso Pamer Teknologi Kemudi Otomatis
Di pentas otomotif paling bergengsi kawasan Asia sekaligus salah satu barometer dunia, Tokyo Motor Show 2019, Mitsubishi Fuso Truck and Bus Corporation (MFTBC), meluncurkan Super Great model 2019. Inilah Heavy Duty Truck atau HDT pertama di Jepang yang dilengkapi teknologi pendukung kemudi otomatis level 2. Atau setara teknologi kemudi otomatis Society of Automotive Engineers (SAE).
Dalam keterangan tertulisnya, MFTBC menyebutkan bahwa Super Great terbaru hadir mengusung teknologi pendukung kemudi otomatis level 2 yang disebut sebagai sistem "Active Drive Assist". Serta "Active Brake Assist 5", yaitu sistem mitigasi benturan yang secara signifikan mampu mengurangi beban pengemudi.
5. Keren, Semakin Banyak Negara Gunakan Tesla Sebagai Armada Taksi
Setelah beberapa negara menggunakan Tesla Model 3 sebagai taksi, produk ini kembali dipilih menjadi sarana angkutan di Kota New York, Amerika Serikat.
"Tesla Model 3 telah disetujui untuk digunakan sebagai NYC Taxicab," ujar Allan Fromberg, Komisi Taksi dan Limusin saat dikonfirmasi Carscoops.
Baca Juga: Chevrolet Stop Penjualan di Indonesia: Masalah GM Ada di Kantor Pusat
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu