Suara.com - Kabar sedih datang dari Kejaksaan Agung RI, yang menyatakan bahwa Wakil Jaksa Agung atau Wajagung Arminsyah berpulang karena kecelakaan lalu lintas atau laka lantas. Menggunakan Nissan GT-R R35, kecepataan supercar kelahiran Jepang ini sangatlah mumpuni, dengan kopling pre-shifted. Adapun kejadiannya adalah kecelakaan tunggal, dengan seorang kawan mengemaninya dalam perjalanan nahas itu. Semoga beliau diterima di sisiNya.
Sementara itu, selebriti Nikita Mirzani menggelar pemberian donasi langsung kepada para pengemudi ojek dalam jaringan atau dikenal sebagai ojol (ojek online). Suasananya diliputi keharuan, yang membuatnya tak kuasa menahan tangis.
Bagi teman-teman pencinta roda dua pada khususnya, serta dunia otomotif pada umumnya, dalam suasana physical distancing atau jaga jarak serta tinggal di rumah berkaitan pandemi Corona Disease atau Covid-19, ini ada tips menarik. Yaitu cara merawat sepeda motor kesayangan, sekaligus sebutlah sebagai bagian dari olah raga agar tubuh tetap bugar selagi tidak melakukan aktivitas jauh dari kediaman masing-masing.
Dan sebagai bentuk kepedulian dunia otomotif akan pandemi global itu, komunitas kendaraan bermotor juga membuka donasi yang tautannya juga tersedia langsung dalam artikel.
Selamat membaca, berikut ini adalah lima (5) tautan artikel rekomendasi dari kanal otomotif Suara.com yang dirangkum akhir pekan. Tetap sehat selalu!
Catatan dari Redaksi: Jika Anda merasakan gejala batuk-batuk, demam, dan lainnya serta ingin mengetahui informasi soal Virus Corona COVID-19, silakan hubungi Hotline Kemenkes 021-5210411 atau kontak ke nomor 081212123119. Jangan lupa, terapkan imbauan tinggal di rumah, dan jaga jarak atau physical distancing dengan jarak minimal dua meter persegi.
1. Nikita Mirzani Beri Bantuan Langsung Ke Ojol, Seperti ini Caranya
Sopir ojol (ojek online) merupakan satu dari banyaknya pekerjaan yang dirugikan akibat pandemi virus corona.
Dengan terbatasnya ruang gerak masyarakat, maka pelanggan ojol jadi berkurang. Melihat hal tersebut banyak dari artis memberikan bantuan kepada mereka.
Baca Juga: Wayne Rooney Mengaku Menyesal Bermain di Piala Dunia 2006, Kenapa?
2. Nissan GT-R Wakil Jaksa Agung Arminsyah Tembus Hingga Rp 2,5 Miliar
Kabar duka datang dari institusi Kejaksaan Agung (Kejagung) RI. Wakil Jaksa Agung Arminsyah dikabarkan meninggal dunia hari ini, Sabtu (4/4/2020) dalam sebuah kecelakaan di tol Jagorawi.
3. Ini Alasan Nissan GT-R Responsif dan Efisien Soal Waktu dan Torsi
Berita Terkait
Terpopuler
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
-
Menkeu Purbaya 'Semprot' Bobby Nasution Cs Usai Protes TKD Dipotong: Perbaiki Dulu Kinerja Belanja!
-
Para Gubernur Tolak Mentah-mentah Rencana Pemotongan TKD Menkeu Purbaya
Terkini
-
Festival Kendaraan Ramah Lingkungan dari Ofero Digelar di Tiga Kota
-
Avanza 80 Jutaan Dapat Tahun Berapa? Ini 7 Seri Terbaik Buat Kamu
-
Berapa Harga Motor Listrik Honda? Ini 3 Rekomendasi Terbaik 2025
-
Berapa Biaya Perawatan Mitsubishi Destinator? Segini Kisarannya
-
Motul Rilis Pelumas Khusus Mesin 2-Tak, Bikin Motor Anti Ngebul
-
Bedah Tuntas Honda Stylo 160 'Arjuno', Spek Gila yang Siap Beradu di Yokohama
-
Nggak Nyangka 4 Motor Listrik Keren Ini Harganya Cuma 5 Jutaan? Ini Rekomendasinya
-
Pembalap Honda Joan Mir Tentang Sirkuit Mandalika: Desain Aneh Serta Sangat Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Jarak Tempuh di Atas 100 Km, Tak Takut Jalan Jauh
-
Alphard Noel Ebenezer Ternyata Cuma Sewa, Kenapa Pejabat RI Ngebet Banget sama Mobil Jumbo Ini?