Suara.com - Ponsel pintar saat ini sudah menjadi bagian tak terpisahkan dari masyarakat Indonesia. Hampir semua orang memiliki barang itu untuk menunjang aktivitas sehari-hari.
Ketika di jalan, ponsel pun tak lepas dari genggaman para pengguna. Biasanya mereka menggunakan untuk navigasi contohnya driver ojek online (ojol).
Pastinya kalau baterai benda yang sering juga disebut smartphone itu habis mereka selalu mengisi daya di stasiun pengisian daya atau kadang pakai powerbank. Tapi ada juga yang mengisi di kendaraan bermotor menggunakan tenaga aki.
Beberapa kendaraan zaman now seperti Yamaha NMAX, Honda PCX, dan masih banyak lain sudah tersedia soket pengisian daya lho. Jadi kalian tak perlu takut lagi kehabisan daya smartphone kalian.
Namun kalian perlu tahu kalau mengisi daya smartphone kalian di motor tidak boleh sembarangan lho. Ada beberapa hal yang wajib kalian perhatikan seperti dilansir dari astra-honda.com
Berikut hal-hal yang perlu diperhatikan:
1. Gunakanlah Perangkat Charger Original
Kenapa harus memakai yang original? Karena perangkat charger original sudah lulus standar keamanan. Jadi kemungkinan terjadi hal yan diinginkan kecil sekali.
2. Pastikan Smartphone Dalam Keadaan Mati
Baca Juga: Perbedaan Mobil Penyemprot Disinfektan Indonesia vs Malaysia, Kocak Abis!
Pengisian baterai dalam kondisi smartphone menyala dapat mengakibatkan panas berlebih pada smartphone. Hal itu berpotensi menimbulkan kerusakan pada smartphone.
3. Pastikan Mesin Sepeda Motor Dalam Keadaan Menyala
Ketika menggunakan power charger, mesin sepeda motor harus dalam keadaan menyala agar daya baterai motor tidak melemah. Dengan kondisi mesin menyala, daya baterai sepeda motor akan tetap terjaga sehingga kinerjanya tetap optimal.
4. Hindari Menggunakan Port Charger Pararel
Penggunaan port charger paralel (lebih dari satu lubang) dapat menimbulkan masalah karena membuat baterai bekerja lebih keras saat kedua port nya digunakan. Ketika itu terjadi, suhu di dalam bagasi akan lebih panas dan berpotensi menumbulkan masalah pada smartphone dan baterai motor.
5. Tidak Mengisi Daya Power Bank di Power Charger
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu