Suara.com - Viral di media sosial, sebuah video yang memperlihatkan momen saat pengendara Yamaha NMax tengah ribut dengan sopir Toyota Innova.
Video tersebut diunggah oleh akun Facebook Sedikit Viral kemarin (16/5/2020). Dalam video berdurasi 5 menit tersebut mulanya terlihat kondisi jalanan yang macet parah.
Saat perekam video yang mengendarai Honda Beat tersebut sedang sibuk mencari celah di tengah kemacetan, tampaklah pengendara Yamaha NMax yang membawa satu penumpang.
Sama-sama mencari celah, laju motor tersebut terpaksa terhenti oleh aksi nekat sopir Innova berwarna silver yang nekat memakan jalur dari arus berlawanan.
*Untuk menuju video terkait, klik di sini.
Cekcok pun tak terhindarkan antara kedua pengguna jalan tersebut. Pengendara Yamaha Nmax turun untuk menegor sopir yang nekat tadi. Keduanya pun adu mulut.
Kejadian tersebut berakhir saat keduanya dilerai. Mobil tersebut akhirnya kembali ke jalurnya dan perselisihan tersebut telah usai.
Seorang warganet menyatakan bahwa diduga kejadian ini berlangsung di daerah Banten.
"Di gembong mayora nih hahaha" tulis Rizki Dwi Febriansyah.
Baca Juga: Pejabat Polisi Ditabrak Geng Motor di Bundaran HI
Namun ada hal yang menarik bagi warganet, yakni kondisi jalan tersebut. Kemacetan parah ini membuat warganet penasaran seolah tak ada pandemi virus corona.
"Buat ukuran PSBB meriah banget lalin-nya" tulis Rizki Eka.
"Buset daerah mana itu berasa ga ada corona apa rakyat nya sakti semua" ujar Tony Setiawan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Kawasaki Ninja yang Gagah dan Sporty
-
Bebas Risau dari BBM Problematik: Tengok Dulu Harga Motor Polytron November 2025
-
Bebas Risau Kelangkaan BBM SPBU Swasta: Intip Harga Mobil Polytron
-
Mobil Keluarga Idaman? Tengok Harga Toyota Fortuner Bekas untuk Persiapan Libur Akhir Tahun
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Mirip Nmax dengan Jok Besar dan Empuk
-
Wuling Mitra EV Jalani Uji Coba Bersama TransJakarta, Dorong Transportasi Umum Ramah Lingkungan
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Sedan Terbaik yang Murah dan Mewah
-
Komunitas Motor Bandung Gelar Riding Unik Bernuansa Horor
-
7 Mobil Bekas Suzuki 50 Jutaan Selain Karimun untuk Keluarga Kecil dan Mahasiswa