Suara.com - Sebuah video kecelakaan ringan yang terjadi antara pengendara motor berjenis Honda Vario dan Yamaha Nmax ini sukses bikin warganet salah fokus.
Betapa tidak, reaksi sang pengendara Nmax yang rebahan di jalan usai diseruduk emak-emak ini justru malah menjadi sorotan.
Video tersebut banyak tersebar di media sosial, salah satunya diunggah oleh akun Facebook bernama Aef Gunawan kemarin (2/8/2020).
"Tetap Hati hati di jalan ya mbah #maaf klo repost, Vario vs MoGe," tulisnya di sebuah grup bernama "BEKAKAS".
*Untuk menuju video terkait, klik di sini.
Dalam video tersebut mulanya terlihat emak-emak pengendara Vario yang terlihat melaju dalam kecepatan sedang di gang sempit ditengah pemukiman.
Namun tiba-tiba muncul motor Nmax yang keluar dari gang. Tak sempat berhenti, tabrakan pun tak terhindarkan.
Video ini pun menuai sederet respons kocak dari warganet. Beberapa dari mereka berfokus pada ulah sang pengendara Nmax. Berikut beberapa komentar di antaranya.
"Bapaknya tiduran sambil mikir angsuran blm dibayar, malah ditabrak sisan," celetuk Aditya Putra.
Baca Juga: Best 5 Oto: Koleksi Gres Cristiano Ronaldo, Viral Makan di Pinggir Tol
"Dalam hitungan 10 mundur tidak bangun dinyatakan KO," kata Raka Raka Ruwan.
"Emak-emak 1-0 Bapak-bapak" tulis Riski Faiz.
"Si bapak pura2 mati bentar, wkwkwk," kata Al Khuzul Chaliz.
Video ini sekaligus menjadi pengingat bahwa walaupun anda tengah berkendara di jalan pemukiman yang terkesan sepi, pastikan anda selalu waspada untuk menghindari kejadian tak diinginkan.
Jika anda hendak keluar dari gang, tak ada salahnya untuk memberi isyarat lampu atau membunyikan klakson.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
Terkini
-
Menguak Pajak Asli Denza D9 Tanpa Insentif, Lebih Mahal dari Alphard?
-
Hype Suzuki Fronx Mulai Surut di 2025, Masih Layak Beli?
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Kuat Nanjak, Tangguh dengan Harga Mulai 200 Jutaan
-
5 Motor Bekas Matic 150cc untuk Perjalanan Santai, Harga Mulai Rp10 Jutaan
-
Yamaha Targetkan Pangsa Pasar 60 Persen di Wilayah NTT
-
Sensasi Honda PCX Harga Gak Bikin Pusing, Skutik Rp 11 Jutaan Bikin Merek Jepang Pening
-
Alasan Utama Jaecoo J5 EV Siap 'Menghajar' Dominasi BYD untuk Para Pencari Mobil Listrik Pertama
-
Checklist Wajib! Ini 15 Tips Membeli Mobil Bekas Aman untuk Pembeli Pemula
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?