Suara.com - Beberapa waktu lalu, Billy Syahputra pernah memposting sebuah foto dimana Toyota Alphard miliknya dijual.
Hal ini tampak dalam sebuah unggahan akun Instagram pribadinya @bilsky16.
Mobil mewah berkelir hitam tersebut ia pasang harga Rp 900 juta, dan menawarkan kepada siapapun yang hendak membelinya.
Harga tersebut sudah nett, tidak bisa ditawar lagi. Selang beberapa waktu, ia pun kemudian mendapatkan seorang pembeli yang mungkin bikin dirinya syok.
Pembeli ingin membeli Toyota milik Bang Billy tersebut dengan di atas harga yang ditawarkan. Pembeli yang juga pemilik akun stevenrichard.89 membelinya dengan harga Rp 1 miliar.
"Wadidaww wah edan sih ini. Thx bro @stevenrichard.89 semoga rejekinya Berkah Barokah. GOKILLL !!! Org mah nawar makin murah ini mah nawar malah makin mahal angkanya," tulisnya.
Steven Richard pun mengaku senang dan bersyukur bisa membeli mobil Bang Billy. Bahkan ia juga mengaku jika Alphard merupakan mobil impiannya.
"Senang dan bersyukur bisa terpilih untuk membeli mobil @bilsky16 karena saya tau banyak sekali yang berminat, semoga bermanfaat ya bro Billy, dulu saya gak kepikiran bisa beli Alphard secara Cash karena saya hanya bisa membelii mobil Grandmax dan saya namai baby Alphard," tulisnya.
Postingan ini pun membuat warganet membanjiri kolom komentar.
Baca Juga: Adu Mewah Koleksi Kendaraan Luhut Pandjaitan vs Erick Thohir, Totalnya Tembus Miliaran?
"Org baik pasti ketemu org baik. panjang umur kebaikan," tulis @budion***.
"Ini patut di contoh adik" bukannya nego tapi malah ngasih plus di harganya sama pembeli," timpal @aldi_o***.
"Berkah bang Billy.... Ini baru dibls sm Allah sbgian dr kebaikan bang Billy di dunia nnti akan ada lagii balesan rezeki bang Billy lbh byk lagii.... Amin sehat2 bang billy," celetuk @fuznah***.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Cocok Buat yang Punya Duit Nganggur: Ini Harga Mobil Subaru Terbaru
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu