Suara.com - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) pada pekan ini meresmikan jaringan diler ke-161 di Indonesia di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.
Diler yang berlokasi di Sukra Wetan, Kabupaten Indramayu, itu merupakan diler kedua MMKSI di Indramayu dan merupakan hasil kerja sama dengan PT Mahligai Puteri Berlian yang resmi dibuka pada 30 Mei 2022.
“Petualangan yang kami hadirkan untuk konsumen khususnya konsumen kami di Indramayu kini semakin lengkap dan mudah didapatkan," kata Tetsuhiro Tsuchida, Director of Sales & Marketing Division PT MMKSI dalam siaran pers, Senin (30/5/2022).
Kehadiran diler itu menandai jaringan penjualan Mitsubishi Motors ke-161 di Indonesia dan menjadi diler Mitsubishi Motors ke-19 di Jawa Barat.
Diler terbaru yang menerapkan fasilitas 3S untuk mendukung layanan sales, service, dan spare parts itu berdiri di atas bangunan 1.300 m2 yang terdiri dari area penjualan dan showroom, area workshop¸dan gudang suku cadang yang dilengkapi dengan dua stall Mitsubishi Quick Pit, dua general stall, satu inspection line, dengan total kapasitas service hingga 16 kendaraan per hari.
MMKSI berharap, hadirnya jaringan penjualan baru dapat mendorong layanan mereka di Indramayu sejalan dengan pembangunan insfrastruktur area Indramayu seperti jalan tol, pelabuhan, yang diikuti dengan peningkatan peluang dan pertumbuhan bisnis yang juga pesat. [Antara]
Berita Terkait
-
Apakah Mesin Xforce dan Xpander Sama? Simak Perbedaan Spesifikasinya
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Jangan Asal Pilih, Pahami Dulu 4 Varian Mitsubishi Destinator Biar Gak Merana
-
Tiba di Negeri Sebelah: Tenaga SUV Baru Mitsubishi Bikin HR-V Ngos-ngosan Meski Mesin Cuma 1300cc
-
Alternatif Mitsubishi Destinator, 4 Mobil Tangguh dengan Harga Lebih Murah Rp100 Jutaan
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Dana Cuma Rp 50 Juta, Bisa Angkut Keluarga Semua: 3 MPV Bekas Ini Jawabannya
-
Update Harga Skutik Murah November 2025, Honda BeAT Tak Jadi yang Termurah
-
5 Mobil Bekas Keluarga 7 Seater Harga Rp50 Jutaan, Irit BBM dan Perawatan Murah
-
Daftar Harga Mobil Nissan Terbaru 2025, Mulai dari Seri MPV Sampai SUV
-
5 Tips Merawat Motor Listrik saat Musim Hujan, Biar Gak Cepat Rusak
-
Apakah Mesin Xforce dan Xpander Sama? Simak Perbedaan Spesifikasinya
-
5 Motor Matic Bekas 150cc Termurah: Harga Tak Melilit, Mesin Elit
-
BYD M9 MPV Hybrid Penantang Wuling Darion Resmi Meluncur
-
Terpopuler: Daihatsu Bikin Mobil 2-Tak? Kena Cuci Steam Bisa Mogok
-
7 Pilihan Motor Listrik yang Aman Dipakai saat Hujan, Gak Takut Korslet di Jalan