Suara.com - Aksi penjual gorengan ketika berada di lampu merah jadi sorotan publik. Hal ini lantaran penjual tersebut diduga jualan di atas zebra cross.
Aksi ini diunggah melalui akun Instagram @lambeonlen dan mendadak viral di media sosial.
Dalam video yang beredar, terlihat gerobak pedagang gorengan itu diapit sejumlah pengendara motor dan pemobil.
Penjual tersebut tepat berdiri di zebra cross yang bisa dipakai pejalan kaki untuk menyeberang di lampu merah. Ia merasa cukup santai ketika menggoreng dagangannya tersebut.
Berdasarkan keterangan dari pengunggah, disebutkan jika pedagang gorengan memberhentikan gerobaknya karena lama menunggu di lampu merah berganti ke lampu hijau.
Hal ini lah yang membuat penjual gorengan tersebut memanfaatkan waktunya untuk menyempatkan menggoreng.
"Sebenernya lampu merah nya gak segitu lama nya, tapi dia gak Sabar aja pengen banget goreng risol disitu," tulis caption dalam unggahan tersebut.
Video ini pun menuai komentar dari warganet dan mereka membanjiri kolom komentar di postingan tersebut.
"Hemat waktu. pas sampai tujuan dagangannya sudah ready," tulis @end***.
Baca Juga: Terpopuler: Mengenal Takhbib, Viral Kakek Penjual Es Krim Termenung di Pinggir Jalan
"Jangan sia-siakan waktu selagi masih bisa dipergunakan dengan baik," beber @sh***.
"Mungkin diseberang sudah ada yang antre, makanya dia goreng di sana," celetuk @er***.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
MPV Pintu Geser Mewah ala Alphard, Harga ala Carry Pickup: Intip Pesona Toyota NAV1 Bekas
-
KIA Rio vs Grand Avega Hatchback, Mending Mana? Segini Harga dan Pajaknya
-
Terpopuler: 5 Mobil Kecil Bekas Terbaik untuk Lansia, Update Harga BYD Januari 2026
-
Harga Fantastis, Performa Juara: Intip Harga Terbaru Subaru Generasi Baru yang Bikin Melongo
-
XPeng P7+ 2026 Meluncur: Lebih Kencang dari Pajero, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
4 Mobil Sebandel Panther dengan Desain Lebih Modern, Cocok di Jalanan Menanjak
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
4 Pilihan Mobil Bekas dengan AC Paling Dingin, Harga Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Rekomendasi Motor Bekas dengan Body Gagah, Bisa Dibeli Modal Budget Rp10 Jutaan
-
5 Pilihan Mobil Bekas dengan Sparepart Paling Melimpah di Indonesia