Suara.com - Kehadiran Microsleep jelang Libur Natal dan Tahun Baru 2024 (Nataru) menjadi momok untuk para pemobil ataupun pemotor.
Pasalnya, kondisi ini bisa memicu kecelakaan saat berkendara di jalan. Microsleep sendiri datang secara tak terduga sehingga pengendara wajib mewaspadainya.
Dilansir dari Toyota Indonesia, microsleep merupakan kondisi pengendara tertidur secara tiba-tiba dalam waktu singkat. ase ini terjadi karena otak merasa kelelahan namun tetap bertahan akibat tubuh ‘dipaksa’ terus terjaga.
Pengendara yang terkena microsleep ini biasanya tak sadar kalau dirinya tertidur. Hal ini bisa membahayakan kondisi pengendara ketika dalam perjalanan.
Berikut beberapa tanda ketika microsleep mulai datang.
1. Tatapan Mata Kosong
2. Menguap dalam Frekuensi yang Tinggi
3. Berkedip lambat dan berulang-ulang
4. Kepala Mengentak ke depan karena tak kuat menahan kantuk
Untuk mencegah kehadiran Microsleep, sebaiknya pengendara memenuhi kebutuhan waktu tidur sekitar 6-8 jam sehari.
Setelah memastikan waktu tidur yang cukup, berkendaralah dengan rileks dan nyaman. Dengarkan musik kesukaan dan lakukan gerakan senam ringan di tempat duduk saat terkena macet.
Lakukan gerakan mata setiap dua detik sekali dan mengecek spion setiap delapan detik sekali. Mengobrol dengan teman perjalanan liburan Nataru bisa dilakukan untuk menghindari rasa bosan.
Baca Juga: Kenali Penyebab AC Mobil Tak Dingin yang Bikin Penumpang Kegerahan
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Tiba di Negeri Sebelah: Tenaga SUV Baru Mitsubishi Bikin HR-V Ngos-ngosan Meski Mesin Cuma 1300cc
 - 
            
              3 Motor Matic Honda Termurah November 2025, Desain Baru Semua!
 - 
            
              Etanol, Teman Mobil Baru Musuh Mobil Lawas? Ini Penjelasan Lengkapnya
 - 
            
              Intip Harga Motor Matic Berbagai Merek per November 2025: dari BeAT, Nmax, Aerox hingga Vespa
 - 
            
              5 Fakta Bobibos: BBM Murah RON 98 Buatan Anak Bangsa, Diklaim Ramah Lingkungan
 - 
            
              Terpopuler: Musim Hujan Banyak Panggilan Darurat, Opsi Alternatif Destinator dan Zenix
 - 
            
              6 Motor Bekas Bebek Kopling untuk Pengendara Tradisional, Modal Rp 5 Juta Sudah Dapat Kawasaki
 - 
            
              JAECOO Beri Alasan Pasang Harga Murah untuk J5 EV
 - 
            
              7 Mobil Bekas untuk Keluarga Terbaik: Tangguh, Irit, dan Cocok Buat Travelling
 - 
            
              4 Mobil untuk Keluarga Muda yang Benci Parkiran Sempit, Dapat Sensasi Alphard Harga Merakyat