Suara.com - Berkendara di musim hujan bagi pemotor menjadi sesuatu hal yang bikin tak nyaman. Hal ini lantaran jalanan licin yang bisa memicu terjadinya kecelakaan.
Tak cuma itu saja, pemotor pasti akan kebasahan saat berkendara di jalan ketika nekat menerobos hujan tanpa menggunakan jas hujan.
Sebelum berkendara di musim hujan, pemotor wajib tahun nih tiga tips aman agar selamat saat berkendara di musim hujan dilansir dari Astra Motor.
1. Pakai Jas Hujan Single
Ketika hujan datang, pemotor sebaiknya menggunakan jas hujan dengan model single. Memang belum ada data secara statistik yang membuktikan bahwa jas hujan dengan tipe 'batman' dapat memengaruhi pemotor dalam mengendarai kendaraannya.
Namun, tidak ada salahnya nanti bisa membiasakan menggunakan jas hujan yang single. Jika berboncengan, bawalah dua jas hujan.
2. Hindari Rem Dadakan
Pemotor wajib menghindari rem dadakan saat berkendara di musim hujan. Pasalnya, jalanan licin dan akan membuat celaka pemotor ketika melakukan rem mendadak.
Apabila akan melakukan pengereman di tengah hujan, maka dibutuhkan teknik pengereman yang benar.
Gunakanlah fitur engine brake, untuk membantu pengereman. Perhatikan jarak motor pengendara dengan kendaraan lainnya untuk menghindari pengereman mendadak.
3. Lampu Wajib Dinyalakan
Motor saat ini memang sudah diterapkan lampu menyala setiap mesin dinyalakan. Namun beberapa motor lawas, memang belum begini.
Jika hujan mulai datang, sebaiknya pemotor wajib menyalakan lampu. Hal ini dilakukan agar dapat melihat jalan secara jelas dan juga untuk melihat kendaraan lainnya.
Berita Terkait
-
Pemerintah Daerah di Kalimantan Barat Dapat Bingkisan Sepeda Motor Operasional, Ini Alasan Yamaha WR155R Jadi Pilihan
-
5 Tips Kelola Uang Selama Liburan Agar Kantong Gak Kering, Jangan Sampai Impulsif Belanja
-
Semangat Hari Ibu 2023, Wahana Honda Berbagi Inspirasi Dua Perempuan Role Model Jaringan Bengkel AHASS
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Jaecoo J5 EV Datang Menyapa Yogyakarta, Harga Bikin Kompetitor Meradang
-
ACC Luncurkan Mobile Branch Berbasis Hilux Rangga Tingkatkan Pembiayaan di Tahun 2026
-
60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
-
Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
-
Oli Motor Apa yang Cocok untuk Honda Scoopy? Ini Rekomendasinya
-
Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
-
Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
-
Apa Bedanya SUV vs MPV? Ini 5 Rekomendasi Mobil 3 Baris untuk Keluarga Harga Rp100 Jutaan
-
BAIC Tambah Jaringan Dealer Nasional dengan Peresmian Dealer ke-15 di Jakarta Barat
-
Bingung Beli Pelumas Mesin? Ini 10 Rekomendasi Oli Motor untuk Honda Vario 160