Suara.com - Nama Jirayut belakangan ini kian santer terdengar, apalagi tahun lalu, presenter sekaligus penyanyi dangdut ini sempat merilis lagu terbarunya, Terluka Cinta.
Arts asal Thailand ini sukses mencari cuan di Tanah Air berkat enam single yang ia miliki. Tak heran, dengan penghasilannya, artis dengan nama asli Afisan Jehderamae ini pun akhirnya punya rumah plus isi garasi yang tergolong minimalis.
Dalam sebuah unggahan di akun Instagram, Jirayut sempat memperlihatkan rumah barunya, lengkap dengan dua unit kendaraan yang menjadi penghuni garasi.
Kendaraan tersebut adalah sebuah mobil hatchback berwarna putih dengan jenis Honda Brio RS, dan satu unit Honda Scoopy.
"Satu persatu keinginanku tercapai, terimakasih yaAllah, terimakasih," tulisnya.
Sejumlah artis dan tokoh tanah air pun turut senang atas pencapaian tersebut, termasuk Soimah.
"Alhamdulillah," tulisnya di kolom komentar.
Beralih ke Honda Brio RS, perlu diketahui bahwa mobil ini mengusung mesin 1.2L i-VTEC (90 PS dengan tenaga maksimal 90 PS pada 6.000 rpm, serta torsi maksimal 110 Nm pada 4.800 rpm.
Di Indonesia sendiri, mobil ini dibanderol dengan harga kisaran 198 jutaan rupiah untuk varian terbarunya, kurang lebih setara dengan 10 unit motor Honda BeAT.
Baca Juga: Dagangan Lamborghini Kini Laku Puluhan Ribu Unit, padahal Dulu Cuma Bisa Jual Ratusan
Sementara itu, di pasar mobil bekas, Honda Brio bisa ditemui dengan harga kisaran 150 jutaan.
Berita Terkait
-
Dagangan Lamborghini Kini Laku Puluhan Ribu Unit, padahal Dulu Cuma Bisa Jual Ratusan
-
Inul Daratista Ungkap Beli Mobil Masih Nyicil, Bisnis Karaoke Tak Ada Untung Tapi Pajak Hiburan Naik
-
Prabowo Sebut Rumput Laut Bisa Diubah Jadi BBM, Emang Bisa? Begini Faktanya
-
Gaikindo: Indonesia Berpeluang Ekspor Mobil Listrik ke Australia
-
Itel P55 NFC: Spesifikasi dan Harga Resmi di Indonesia
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Mobil Tahun Muda Harga 150-200 Juta Irit BBM, Cocok Pergi untuk Lintas Provinsi
-
Rencanakan Anggaran Liburan Akhir Tahun! Intip Tarif Tol Terbaru Jogja-Semarang 2025
-
5 Deretan Situs untuk Cek Tarif Tol, Praktis Langsung dari HP
-
Rekomendasi Mobil Bekas Tahun Muda dengan Budget di Bawah Rp 300 Juta
-
9 Rekomendasi Mobil Bekas Hatchback Ekonomis untuk Penggunaan Harian Mulai Rp30 Jutaan
-
Harga Beda Tipis, Mending Outlander Sport atau Raize Bekas?
-
Berapa Harga Toyota Rush Bekas? Simak Rekomendasi Lengkap Biaya Pajaknya
-
Berapa Harga Daihatsu Terios Bekas? Begini Spesifikasi dan Nominal Pajaknya
-
Mobil Honda Termurah Keluaran Tahun 2000 ke Atas, Harga Mulai Rp40 Jutaan
-
Shell Rilis Pelumas Baru yang Kompatibel untuk Mobil Hybrid