Suara.com - PT Astra Auto Digital dengan nama brand SEVA menawarkan beragam promo menarik untuk setiap pembelian mobil baru di tengah gelaran FIFGROUP 35th Localicious, di Plaza Parkir Timur Senayan, Stadion Gelora Bung Karno (GBK).
SEVA menawarkan promo berupa cashback hingga Rp 2,5 juta untuk setiap pembelian mobil baru tipe passenger car dari brand Toyota, Daihatsu, Isuzu dan BMW selama gelaran berlangsung pada 23-26 Mei 2024.
Handoko Liem selaku CEO SEVA menyampaikan, SEVA merupakan platform pencarian mobil yang menyesuaikan dengan kemampuan finansial konsumen.
"Melalui keterlibatan ini, kami berharap dapat memberikan pengalaman dan kemudahan pencarian mobil baru kepada para pengunjung," ujar Handoko Liem, di Jakarta, (24/5/2024).
Pada kesempatan ini, SEVA menghadirkan kampanye #UdahSaatnyaPunyaMobil yang memberikan edukasi bagi pengunjung mengenai keamanan dan kenyamanan berkendara dengan keluarga, serta untuk usaha dan perjalanan jarak jauh.
Pengunjung dapat melakukan pencarian mobil yang sesuai dengan kemampuan finansialnya melalui fitur Car Discovery, perhitungan uang muka dan cicilan dengan fitur Loan Calculator hingga persetujuan kredit instan di bawah 30 menit dengan fitur Instant Approval.
"SEVA selalu berupaya untuk memberikan pelayanan terbaik dalam perjalanan pembelian mobil konsumen dengan mudah, aman, dan nyaman," pungkas Handoko Liem.
Berita Terkait
-
Neta Buka Peluang Eskpor Mobil Listrik Neta V-II
-
Garasi Presiden pun Minder: 1 Motor Honda SYL Setara dengan Harga Seluruh Mobil dan Motor Jokowi
-
Rahasia Spion Mobil Kinclong Bebas Kerak, Ini Tips Jitu yang Bisa Diterapkan
-
Semakin Mewah, BMW Hadirkan Mobil dengan Sentuhan Beludru Ungu
-
Penjualan Mobil Elektrifikasi Terus Tumbuh, Hybrid Masih Terbesar
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Solo-Jogja Lebih Murah Naik Tol? Hitung Biaya vs KRL untuk Rombonganmu!
-
Liburan Bawa Mobil? Ini Biaya Nyebrang dari Jawa ke Merak yang Wajib Kamu Tahu!
-
4 Perbedaan Kunci Satria Pro vs F150 untuk Kamu yang Galau Pilih Ayago Suzuki Terbaru Ini
-
Yamaha Aerox Makin Was-Was! Motor Matic Honda Terbaru Tampil Ganas
-
Liburan ke Bali Bawa Mobil? Ini Daftar Harga Tiket Kapal Terbaru Jawa-Bali plus Tips Anti Ngantre
-
7 Motor yang Bisa Ngecas HP untuk Ojol, Fitur Power Charger Aman
-
Mitsubishi Elevance Concept: Calon Penerus Pajero dengan Teknologi PHEV 4WD
-
5 Mobil Listrik Desain Sporty untuk Kaum Muda, Tetap Stylish dan Trendi di Jalanan
-
Update Harga Suzuki Satria F150 Bekas November 2025: Lebih Murah dari Honda BeAT, Mulai Rp10 Jutaan
-
5 Mobil Listrik Seharga Harley Davidson yang Sporty dan Canggih