Suara.com - Mobil bekas Toyota mesin diesel masih banyak dicari pengguna dan sering dijadikan pilihan karena reputasinya yang bandel, irit dan nyaman untuk keluarga.
Ciri khas mobil mesin diesel tenaganya besar, kokoh, torsi melimpah serta irin bahan bakar, dapat diandalkan untuk pengunaan sehari-hari maupun perjalanan jarak jauh.
Sayangnya, banyak pengguna mengira, keunggulan tersebut membuat mobil diesel dibanderol dengan harga yang cukup mahal.
Apabila pengguna jeli, banyak mobil bekas bermesin diesel merk Toyota yang menawarkan alternatif dengan harga yang sangat terjangkau bahkan di bawah 100 jutaan.
Untuk mencari mobil bekas bermesin diesel dengan harga Rp100 jutaan tidak sulit. Beragam platform jual beli mobil bekas menyediakan model mobil dalam rentang harga tersebut.
Menurut informasi yang dilansir dari berbagai sumber, 4 merk mobil bekas Toyota mesin diesel ini jadi rekomendasi terbaik.
1. Toyota Kijang Innova Diesel 2008
Siapa yang tahu mobil Kijang Innova pabrikan Toyota? Kendaraan bermesin diesel ini menjadi salah satu favorit keluarga di Indonesia.
Dikenal sebagai kendaraan yang tanggung, durabilitas serta irit BBM. Mobil ini telah dibekali dengan mesin diesel 2.5L, 4 silinder turbo yang mampu menghasilakn tenaga sebesar 102 PS dengan torsi maksimum 200 Nm.
Baca Juga: Berapa Harga Toyota Alphard? Ini Taksiran Mobil Baru dan Bekasnya di Juli 2025
Mobil ini tersedia dalam dua pilihan transmisi manual dan otomatis. Kabin yang luas dan nyaman sehingga cocok untuk pengunaan harian maupun dengan keluarga.
Sayangnya, mobil ini suah tidak diproduksi lagi, unit bekasnya sekarang tersedia di pasaran dan dibanderol sekitar Rp…
2. Toyota Kijang Kapsul Diesel 1997
Mobil ini pertama kali diproduksi pada tahun 1997 dan disuntuk mati pada 2004. Kijang Kapsul merupakan generasi ke empat dari seri Toyota Kijang.
Kijang Kapsul tipe ini lebih unggul dibandingkan generasi sebelumnya. Kelebihan terletak dari segi desain, bodi mesin termasuk eksteriornya.
Mobil ini telah dibekali mesin dengan berkekuatan 2.446 cc dengan output 82 dk di 4.200 rpm dengan torsi maksimal 160 Nm.
Berita Terkait
-
Gaji UMR Bisa Punya! 5 Mobil Bekas Rp40 Jutaan Anti Rewel, Spare Part Seharga Jajanan Tongkrongan
-
Konsumsi BBM Toyota Yaris Cross vs New Honda BRV, Mana yang Lebih Irit?
-
Rekomendasi 5 Mobil Bekas Keluarga 7 Seater Terbaik Mulai Rp70 Jutaan, Nyaman buat Liburan Sekolah
-
Berapa Harga Toyota Alphard? Ini Taksiran Mobil Baru dan Bekasnya di Juli 2025
-
5 Mobil Bekas Tua Bertampang Timeless: Mesin Bandel, Onderdil Mudah, Harga Miring Mulai Rp30 Jutaan!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
Honda Verza Sampai Mio M3: 5 Motor Bekas Terbaik di Bawah Rp 10 Juta yang Jarang Rewel
-
5 Rekomendasi Ban Mobil Budget Pekerja Gaji UMR, Tetap Aman Tanpa Boros
-
4 Tips Jitu Pilih Mobil Keluarga Irit BBM dan Minim Perawatan
-
Insentif Industri Otomotif? Menperin Agus Bilang Oke, Menko Airlangga: Enggak Perlu!
-
NMAX dan PCX Waspada, Skutik Premium untuk Kaum Mendang-mending yang Ingin Fitur Sultan Harga Teman
-
Terpopuler: Pria Ngaku Bawa Mobil Barang Bukti saat Ditagih Debt Collector, Harga GSX-R150 Bekas
-
5 Pilihan Mobil Menteri Harga Karyawan, Tampil Mewah dengan Harga Murah Cocok untuk Gaji UMR
-
Lebih Murah dari Beat! Motor Bekas Suzuki GSX-R150 Harganya Berapa?
-
8 Tips Merawat Motor saat Musim Hujan, Cegah Mogok dan Karatan
-
5 Mobil Keluarga 1500cc Suspensi Empuk, Harga Mulai dari Rp60 Jutaan