Diketahui, besaran pajak untuk Daihatsu Ayla bekas sangat bervariasi. Misalnya untuk Ayla 1.0 D MT tahun 2012, tarif pajaknya Rp984.000.
Sementara tipe Ayla 1.2 R AT tahun 2023, pajak tahunannya termasuk yang paling tinggi, sekitar Rp2.480.500.
Sebagai mobil paling murah di Indonesia, LCGC tipe city car ini tidak bisa dianggap remeh. Pasalnya, Daihatsu Ayla sangat irit bensin, hingga 20 km/liter.
Sebagai mobil keluarga, Daihatsu Ayla hadir dengan tipe yang sangat beragam. Ada 12 tipe yang dibedakan dari kapasitas mesin sampai jenis transmisi.
Untuk harga baru tipe paling tingginya, Daihatsu Ayla 1.2 R Deluxe AT dibanderol Rp169,5 juta.
Sedangkan tipe paling murah Daihatsu Ayla 1.0 D MT dibanderol dengan harga Rp110 juta.
4. Daihatsu Sigra
Selanjutnya ada Daihatsu Sigra yang hadir sebagai dalam segmen mobil murah LCGC yang menawarkan konfigurasi LMPV.
Sebagai mobil keluarga yang memiliki harga terjangkau, Daihatsu Sigra menghadirkan kapasitas tujuh penumpang dalam tiga baris kursi.
Daihatsu menyediakan beragam pilihan varian dengan dua opsi mesin, yakni 1.0L dan 1.2L, serta pilihan transmisi manual atau otomatis.
Baca Juga: 5 Mobil Matic Kuat di Tanjakan yang Paling Badak, Mulai Rp100 Jutaan
Meski termasuk mobil di kelas LCGC, Sigra tetap menghadirkan beragam fitur esensial untuk kenyamanan dan keamanan berkendara. Ini menjadikannya sebagai salah satu mobil keluarga populer karena irit.
Berdasarkan catatan tahun 2024, pajak Daihatsu Sigra dibanderol mulai Rp2.000.0000. Sedangkan pajak tertingginya sekitar Rp2.700.000.
5. Toyota Agya
Serupa dengan Daihatsu Ayla, Toyota Agya juga menawarkan pajak yang cukup terjangkau.
Misalnya, untuk Agya E 1.0 MT tahun 2012, beban pajak tahunannya sekitar Rp1.092.000.
Kemudian untuk tipe G 1.2 AT tahun 2023, Toyota Agya memiliki tarif pajak tertinggi sekitar Rp2.835.000.
Daihatsu Ayla menjadi mobil keluarga yang dibuat dengan lebih premium.
Berita Terkait
-
5 Mobil Matic Kuat di Tanjakan yang Paling Badak, Mulai Rp100 Jutaan
-
Harga Murah Bisa Jadi Jebakan Maut, 5 Kesalahan Saat Beli Mobil Bekas yang Bikin Rugi Puluhan Juta
-
Gaji UMR Bisa Punya Mobil, Ini Rekomendasi City Car Bekas Murah di Bawah Rp75 Juta, Pajaknya Murah!
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Mitsubishi 7 Seater, Mesin Diesel Mulai Rp40 Jutaan
-
Kenapa Toyota Kijang Innova Laris Manis di Indonesia? Intip Harga Bekasnya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Suzuki Himbau Pengguna Grand Vitara untuk Segera Datangi Bengkel Resmi
-
3 MPV Alternatif Avanza Harga Miring Mulai Rp 50 Jutaan, Nyaman Buat Tidur Pas Mudik
-
5 Langkah Bikin SIM Online Tanpa Calo, Biaya Resmi Cuma Rp100 Ribu untuk Motor
-
5 Mobil yang Cocok untuk Pemula Wanita, Irit dan Mudah Dikendarai
-
5 Rekomendasi Motor Matic Warna Putih untuk Wanita
-
5 City Car Bekas Paling Irit dan Mudah Perawatan untuk Jangka Panjang
-
5 Rekomendasi Sepeda Listrik yang Kuat di Tanjakan, Cocok untuk Mobilitas Harian
-
Terpopuler: 5 Mobil Bekas Paling Empuk dan Nyaman, Berapa Harga Toyota Calya 2025?
-
3 Rekomendasi Mobil Bekas Senyaman Innova Reborn, Harga 50 Jutaan
-
Lebarkan Sayap, BYD Incar India untuk Jadi Tempat Produksi Baru