- Harga Jaecoo J5 EV merusak pasar SUV listrik di Yogyakarta, mulai dari Rp 264 juta.
- Desain SUV sejati yang gagah dengan kabin lega dan ramah hewan peliharaan.
- Fitur melimpah: jarak tempuh 400 km dan 17 fitur keselamatan canggih ADAS.
Suara.com - Pasar otomotif Indonesia, khususnya di segmen mobil listrik (EV), kembali dibuat heboh. Jaecoo resmi meluncurkan J5 EV, sebuah SUV listrik yang siap mengacak-acak segmennya.
Setelah sukses membuat sensasi di Jakarta, kini giliran Yogyakarta yang merasakan langsung daya pikatnya.
Jaecoo J5 EV hadir bukan sekadar sebagai alternatif, melainkan sebagai penantang serius di era elektrifikasi.
DNA SUV Sejati di Era Elektrifikasi
Jaecoo tidak main-main dalam mendefinisikan produk barunya ini sebagai SUV tulen, bukan sekadar crossover yang ditinggikan.
Lupakan desain mobil listrik yang serba membulat dan futuristis.
Jaecoo J5 EV memilih jalur berbeda dengan siluet gagah dan mengotak yang kental dengan aura SUV petualang.
Dimensinya yang masuk dalam kategori B-SUV membuatnya ideal untuk perkotaan namun tetap tangguh.
- Panjang: 4.380 mm
- Lebar: 1.860 mm
- Tinggi: 1.650 mm
- Wheelbase: 2.620 mm
Dengan dimensi tersebut, J5 EV menawarkan ruang kabin yang lega, sangat cocok untuk kebutuhan keluarga muda atau Anda yang sering bepergian bersama teman.
Baca Juga: Cerita Di Balik Desain Cyber Mecha dari OMODA 04 yang Baru Diperkenalkan
Apalagi Ground Clearance yang cukup tinggi yakni 200 mm, membuat mobil ini cocok dipakai di segala medan di Indonesia.
"Ini termasuk ground clearance SUV yang sangat bagus. di Indonesia jalannya sering banjir, sering banyak lobang-lobang," ujar Hendra Kurniawan, Komisaris UTama PT Sumber Baru Wahana Motor.
Menariknya lagi, interiornya dirancang fungsional dengan sentuhan modern, bahkan dilengkapi aksesori ramah hewan peliharaan untuk mendukung gaya hidup dinamis Anda.
Performa Anti Cemas, Siap Jelajah Kota
Di balik kap mesinnya, Jaecoo J5 EV menyimpan spesifikasi teknis yang sangat kompetitif dan menjawab kekhawatiran utama soal mobil listrik: jarak tempuh.
Inilah jantung pacunya:
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Pesona Mobil Anti Pasaran: Intip Harga Wuling dari EV Mungil hingga SUV Canggih, BinguoEV Berapaan?
-
Terpopuler: Mobil Captain Seat Termurah, Pria Tabrakkan Diri ke Tanah Abang
-
Harga Pajero Sport Bekas Tahun ke Tahun: Cocok untuk Libur Akhir Tahun, 150 Juta Dapet?
-
Idola Kaum Pewaris: Tengok Dulu Harga Motor Kawasaki di Indonesia November 2025
-
Isuzu Siap Transformasi, Indonesia Jadi Kunci Pertumbuhan Global
-
7 Mobil Bekas Captain Seat Termurah untuk Keluarga yang Nyaman dan Lega
-
5 Mobil Buat Ngajak Jalan Anak, Istri, dan Orang Tua: Harga Lebih Murah dari Kawasaki Ninja
-
Mobil Ikonik Daihatsu Copen yang Mencuri Perhatian di Japan Mobility Show 2025
-
Berapa Kapasitas Mesin Suzuki Truntung? Ini 3 Fakta Unik yang Perlu Anda Tahu
-
Wuling Darion Gunakan Platform Khusus yang Berbeda dari Cortez