Suara.com - Festival budaya Jepang Yabaii Matsuri 2022 baru saja digelar di Mal Gandari City Jakarta, pada 22 hingga 23 Oktober 2022 lalu.
Dalam agenda tersebut, beragam pegiat budaya Jepang berkumpul. Bahkan hadir juga beberapa petinggi perusahaan Jepang seperti Mr. Ichitan, Founder Ichitan Group, Takuji Konzo, Mitsubishi Corporation Chief Representative for Indonesia.
Acara sendiri dibuka secara resmi oleh YT Kanasugi Kenji, Duta Besar Jepang untuk Indonesia. Hadir pula para Cosplayer ternama, Idol Group, dan para penggemar budaya Jepang lainnya.
Dikatakan Marketing Director PT Ichi Tan Indonesia - Duangkamon Ngarmsangiem, agenda Yabaii Matsuri menjadi salah satu bentuk dukungan pihaknya untuk memperkenalkan budaya Jepang di Indonesia.
Salah satunya adalah memperkenalkan produk Ichitan Calvit, minuman rasa susu yogurt dan buah premium Jepang yang terdiri dari dua rasa yaitu Original dan Japanese Strawberry Style.
"Tidak hanya menghadirkan kesegaran dari yogurt dan buah premium Jepang, tapi juga memberikan manfaat kesehatan dari susu, juga mengandung vitamin C dan Kalsium yang baik untuk kesehatan," jelas Duangkamon, dikutip dari siaran pers, Minggu (23/10/2022).
Di sisi lain, salah satu Cosplayer bahkan menyebut bahwa kecintaan terhadap budaya Jepang seharusnya tak cukup dengan hanya mengadopsi cara berpakaian atau tampilan saja.
Cosplayer bernama Kameaam itu bahkan menyebut kebiasaan mengonsumsi minuman sehat harusnya ikut diterapkan orang Indonesia.
"Ichitan Calvit adalah solusi bagi para penggemar budaya Jepang dalam upaya mengadopsi salah satu budaya baik masyarakat Jepang yaitu minum minuman sehat," kata Kameaam menambahkan.
Baca Juga: Hadiri Festival Film Indonesia, Momen Prilly Latuconsina Peluk Reza Rahardian Bikin Salah Fokus
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Mengenal Inovasi dan Manfaat Lelang bagi Perekonomian Nasional
-
Rakhano Rilis "Sempat Tak Sempat", Lagu Galau yang Bikin Susah Move On
-
Paramount Land Gelar Pesta Rakyat 'Sinergi dalam Satu Harmoni'
-
Edukasi dan Promosi Kelestarian Hutan, FSC Forest Week di Indonesia Resmi Diluncurkan
-
Pastry Chef Audrey Tampi Gelar Demo Masak Eksklusif di Jakarta
-
Custom Desain Cincin Pernikahan Jadi Tren, Buat Cinta Makin Jadi Lebih Bermakna
-
Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 dengan Tingkatkan Nasionalisme dan Eratkan Kebersamaan antar Karyawan
-
Rayakan HUT RI, Pergikuliner Festival Ruang Rasa Hadirkan Ragam Kuliner Indonesia di Central Park
-
Rayakan Hari Kemerdekaan Bersama Lebih dari 6000 Siswa dengan Berbagi Es Krim Gratis di Seluruh Indonesia
-
Terinspirasi HUT RI di IKN, The House of Arwuda Luncurkan Parfum Independence