Suara.com - Postur tubuh tinggi semampai menjadi andalan bagi para pemain ketika bertanding, keunggulan ini setidaknya dimiliki tujuh pevoli putri Indonesia saat ini.
Postur jangkung membuat para pevoli mampu tampil maksimal dalam menghalau bola serangan lawan, tetapi juga dapat dimanfaatkan untuk melakukan serangan.
Para pemain voli baik putra maupun putri Indonesia pada umumnya memiliki tinggi badan di atas rata-rata, inilah yang membedakan.
Pemilik postur tubuh tertinggi saat ini di Indonesia dimiliki oleh Megawati Hangestri Putri dengan tinggi mencapai 185cm.
Megawati bermain untuk Jakarta Pertamina Fastron yang berlaga di Proliga, hingga saat ini masih menjadi andalan tim tersebut.
Selain Megawati, setidaknya ada 7 pemain voli putri Indonesia yang memiliki tinggi badan di atas rata-rata, siapa saja? Berikut di antaranya.
Shella Bernadetha (177 cm)
Shella Bernadetha bermain untuk Bandung BJB Tandamata di Proliga, berposisi sebagai middle blocker dan memiliki tinggi badan mencapai 177 cm.
Kariernya di level klub cemerlang, Shella bahkan menjadi salah satu bagian dari timnas voli putri Indonesia di ajang SEA Games 2021 lalu.
Baca Juga: Hasil NBA: Kalahkan Pelicans, Thunder Siap Hadapi Timberwolves untuk Playoff
Wilda Siti Nurfadhilah (178 cm)
Rekan duet Shella Bernadetha ini juga memiliki tinggi semampai, Wilda Siti Nurfadhilah mempunyai tinggi badan mencapai 178 cm.
Keunggulannya itu bahkan membawa Wilda sempat menjadi blocker terbaik di Proliga 2022, hal itu bahkan membuatnya masuk timnas voli putri Indonesia untuk SEA Games 2023.
Ratri Wulandari (178 cm)
Pemain Jakarta BIN di Proliga 2023 ini memiliki tinggi hingga mencapai 178 cm, berposisi sebagai outside hitter.
Karena kualitasnya, Ratri pun turut menjadi bagian timnas voli putri Indonesia di ajang SEA Games 2023 mendatang di Kamboja.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Borneo Hornbills Resmi Berevolusi Menjadi Bogor Hornbills Jelang IBL 2026
-
IHR Piala Raja Hamengku Buwono X 2025: Sportainment Paduan Tradisi Historis dan Budaya Modern
-
SEA Games 2025: Skuad Bulu Tangkis Berubah, Indonesia Turunkan Tim Terbaik
-
Peta Medali SEA Games 2025: Indonesia Kehilangan 41 Potensi Emas
-
Jadwal F1 GP Brasil 2025: Potensi Duel Panas Norris, Piastri dan Max Verstappen
-
Lifter Rizki Juniansyah Diangkat Jadi Letnan Dua TNI usai Juara Dunia 2025
-
KONI Isyaratkan PON 2028 Prioritaskan Cabor Olimpiade
-
Dhinda 'Meledak' di Korea Masters 2025: Tembus Perempat Final dan Makin Percaya Diri
-
Lolos 8 Besar Korea Masters 2025, Ubed Belum Puas!
-
Korea Masters 2025: Kalah dari Unggulan Pertama, Yohanes Saut Akui Hilang Fokus