Suara.com - Islam akan menjadi agama mayoritas di dunia pada 2070, mengakhiri dominiasi Kristen selama 2000 tahun, demikian proyeksi lembaga riset Amerika Serikat, Pew Research Center yang dirilis pekan lalu. Para peneliti mengatakan naiknya jumlah pemeluk Islam didorong oleh tingginya angka kelahiran di wilayah-wilayah mayoritas Muslim.
Menurut proyeksi Pew, Islam akan bertumbuh lebih dari dua kali lipat ketimbang agama lain hingga tahun 2050. Sementara di periode yang sama Kristen akan tetap menjadi agama dominan di dunia, tetapi di Inggris, Prancis, dan Australia Kristen tak lagi menjadi agama mayoritas.
Diperkirakan pada 2050 populasi dunia akan berjumlah 6,7 miliar jiwa. Dari jumlah 31,4 persen beragama Kristen (sekitar 2,9 miliar orang) dan 29,7 persen (sekitar 2,8 miliar orang) beragama Islam.
"Kami cukup yakin bahwa Muslim akan bertumbuh cepat dalam beberapa dekade ke depan," kata Conrad Hackett, pakar demografi dan pemimpin riset tersebut.
Wilayah sub-Sahara Afrika akan menjadi tempat dengan pertumbuhan pemeluk Islam dan Kristen terbesar di dunia.
Para peneliti memperkirakan bahwa jumlah generasi muda dan tingginya tingkat kelahiran di antara umat Muslim akan mendorong pertumbuhan pemeluk Islam sebesar 73 persen hingga 2050. Pada periode yang sama jumlah pemeluk Kristen akan naik 35 persen.
Dalam empat dekade ke depan diperkirakan tingkat kelahiran di antara perempuan Muslim rata-rata sebesar 3,1 anak per ibu. Sementara pada umat Kristen angka kelahiran rata-rata 2,7 anak per ibu dan pada umat Hindu akan berkisar 2,4 anak per ibu.
Studi Pew ini didasarkan pada riset data sensus penduduk dan data survei. Para peneliti menganalisis beberapa faktor seperti migrasi, jumlah orang yang berpindah agama, usia masyarakat beragama di dunia, dan angka kelahiran di antara umat beragama. (Wall Street Journal)
Berita Terkait
-
Pesona Farel Prayoga Tak Luntur di Sekolah, Cepat Akrab dan Jadi Idola Teman Baru di Jakarta
-
Kemenag Karanganyar Borong Juara dalam Ajang Penyuluh Agama Islam Award Jateng 2025
-
Deretan Sumber Kekayaan Celine Evangelista, Pilih Kurangi Kerjaan di Dunia Huburan Usai Mualaf
-
4 Potret Stylish Celine Evangelista Pakai Hijab, Sukses Curi Perhatian
-
Celine Evangelista Dulu Beragam Agama Apa? Kini Istikamah Pakai Hijab Setelah Mualaf
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Tablet Murah untuk Edit Video: Spek Dewa, Memori Besar, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Dua Tablet Murah POCO Siap Masuk ke Indonesia, Usung Chip Kencang Snapdragon
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 November: Ada Pemain 110-115 dan Ratusan Rank Up
-
5 Tablet dengan RAM 12 GB Plus Baterai Jumbo, Multitasking untuk Pekerjaan Berat
-
Spesifikasi RedMagic 11 Pro: Calon HP Gaming Gahar di Indonesia, Chip Super Kencang
-
HP Murah Oppo Misterius Lolos Sertifikasi, Usung Baterai 7.000 mAh
-
5 Smartwatch Anti Air yang Bisa Dipakai Berenang, Aman hingga Kedalaman 50 Meter
-
7 HP Murah Rp 900 Ribuan Terbaik November 2025: Cocok Buat Orangtua, UI Ringan
-
Acer Luncurkan Predator Triton 14 AI, Laptop Gaming Paling Tipis Bertenaga AI
-
7 Rekomendasi Tablet dengan Stylus Pen Murah Cocok untuk Guru