Suara.com - Ratusan ribu ekor penguin spesies Adelie mati setelah sebuah gunung es seluas Kota Roma mendarat di semenanjung yang menjadi habitat mereka di Antartika Timur.
Diperkirakan, ada 150.000 ekor penguin di Tanjung Dencion, Commonwealth Bay, mati sejak gunung es seluas 290 ribu hektar tersebut menempel dengan daratan tempat tinggal mereka. Alhasil, mereka harus melintasi jalur sejauh 112 kilometer untuk mencari makanan mereka di laut.
BACA JUGA:
Ini Alasan Daging Ayam Harus Disimpan di Freezer
Para penguin terbiasa tinggal di laut terbuka. Namun, kedatangan gunung es tersebut menutup laut tempat mereka mencari ikan. Keberadaan gunung es tersebut memperpanjang jarak yang harus mereka tempuh untuk mencari makan.
Koloni penguin Adelie yang semula memiliki populasi 160.000 ekor pada tahun 2011, kini menyusut hingga hanya tinggal 10.000 ekor saja. Data tersebut diperoleh dari hasil riset yang dilakukan Pusat Riset Perubahan Iklim di Universitas New South Wales, Australia.
Penguin diketahui sudah tinggal di Cape Denison sejak lebih dari 100 tahun silam. Namun, para ilmuwan memprediksi bahwa koloni tersebut akan hilang dalam kurun waktu 20 tahun mendatang, kecuali es terpecah, atau gunung es raksasa yang dinamakan B09B tersebut terlepas dari Tanjung Dencion.
"Populasi Tanjung Dencion bisa hilang dalam 20 tahun ke depan kecuali B09B terlepas atau es di tanjung tersebut terpecah," kata para peneliti dalam sebuah artikel yang dimuat di Antartica Science. (Independent)
BERITA MENARIK LAINNYA:
Akan Digugat Cerai, Ini Kekurangan Bella Sophie di Mata Suami
Selain Seks, Empat Hal Ini Bisa Memicu Orgasme
Samsung VS Apple, Siapa Raksasa yang Sesungguhnya?
Berita Terkait
-
4 Serial TV dengan Nominasi Emmy Awards 2025 Terbanyak, Wajib Ditonton!
-
Masuk 24 Nominasi, Serial The Penguin Siap Unjuk Gigi di Emmy Awards 2025
-
Ikut Trend Joget Bagi THR, Maia Estianty Bantah The Penguin Dance dari Yahudi
-
Review Film The Penguin: Kisah Asal Usul Musuh Bebuyutan Batman
-
Review Film The Penguin, Kebangkitan Oz Cobb Jadi Mafia Penguasa Gotham
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Andalkan Snapdragon 7s Gen 4, Segini Skor AnTuTu Redmi Pad 2 Pro
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
23 Kode Redeem FF 3 November: Segera Klaim Skin M1014, SG2 One Punch Man, dan Bundle Eksklusif!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
TikTok Rilis Dua Fitur AI Baru: Permudah Kreator Mengolah Konten
-
Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
-
2 Cara Mudah Ngeprint Dokumen dari iPhone, Tutorial Cepat Anti Ribet!
-
Kehidupan di Palung Terdalam: Temuan Moluska Purba Ungkap Rahasia Evolusi Laut?