Suara.com - Di momen Hari Raya Idul Fitri, The Penguin Dance yang jadi tarian bagi-bagi THR tengah menjadi trend di media sosial.
The Penguin Dance menjadi trend di TikTok ini gerakannya berupa lompat maju dan mundur ke belakang disertai dengan gerakan kaki yang serempak.
Namun, tarian bagi-bagi THR lantas menjadi kontroversi karena dinilai mirip tarian Hora asal bangsa Yahudi.
Namun, Maia Estianty yang juga ikut memeriahkan trend tersebut memiliki pandangan lain terkait gerakan tarian yang dinilai mirip bangsa Yahudi.
Maia Estianty lewat unggahan Instagramnya mengatakan tarian bagi-bagi THR itu justru berasal dari Finlandia.
"Tarian yang lagi trend ternyata dari sini asalnya Finlandia," ujar Maia Estianty pada unggahannya, Jumat (4/4/2025).
Istri Irwan Mussry ini mengatakan tarian Finlandia yang mirip dengan joget TikTok tersebut bernama Jatkan Letka.
Ibu tiga anak ini mengatakan tarian asal Finlandia itu biasanya ditampilkan dalam formasi berbaris atau berpasangan.
The Penguin Dance ini juga memiliki gerakan yang ceria dan biasanya diiringi oleh musik folk Finlandia.
Baca Juga: Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
"Jatkan Letka adalah tarian rakyat tradisional dari Finlandia yang biasanya ditampilkan dalam formasi berbaris atau berpasangan. Tarian ini memiliki gerakan yang ceria, ritmis dan sering diiringi musik folk Finlandia yang khas," jelas Maia Estianty.
Nama tarian asal Finlandia ini juga merujuk pada pekerja hutan atau penebang kayu, sehingga dikaitkan dengan budaya mereka.
"Nama Jatkan merujuk pada pekerja hutan atau penebang kayu (lumberjack) di Finlandia, sehingga tarian ini sering dikaitkan dengan budaya pekerja hutan Finlandia," ujar Maia Estianty pada unggahannya.
Selain itu, nama tarian asal Finlandia ini juga menggambarkan para penari yang bergerak dalam pola teratur.
"Letka berarti barisan atau rangkaian, menggambarkan bagaimana para penari bergerak dalam pola yang teratur," imbuhnya.
Biasanya, The Penguin Dance ini ditampilkan dalam acara tradisional negara tersebut atau festival budaya.
Berita Terkait
- 
            
              Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
 - 
            
              Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
 - 
            
              Video Syur Mirip Lisa Mariana Bocor, Pakar Telematika: Bukan AI Sama Sekali
 - 
            
              Pilih Gabung AKSI, Anji Bantah Bela Ahmad Dhani: Dia Sudah Mapan dan Kaya
 - 
            
              Beda Gaya Parenting Ariel NOAH dan Ahmad Dhani, Ada yang Keras Didik Adab
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Setelah Tawarkan Raisa Jadi Aspri, Hotman Paris Kini Cari Nomor Telepon Sabrina Alatas
 - 
            
              Temannya Pasang Badan, Sebut Sabrina Alatas Syok Difitnah Selingkuhan Hamish Daud
 - 
            
              Andien Ungkap Pernah Dibully Artis Senior Sampai Nangis Saat Live di TV
 - 
            
              Usai Melahirkan, Amanda Manopo Ingin Operasi Plastik di Bagian Ini
 - 
            
              Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
 - 
            
              Clara Shinta dan Suami Nyaris Cerai Gara-Gara Drama China, Revand Narya: Itu Adiktif Banget Sih
 - 
            
              Kondisi Terakhirnya Mengkhawatirkan, Britney Spears Hapus Akun Instagram
 - 
            
              Kalina Oktarani Takut Bahas Perceraian Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa
 - 
            
              Bukan Soal Harta dan Tahta, Cinta Laura Ungkap Momen Titik Balik Pendewasaan Diri
 - 
            
              Desta Bakal Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn, Awalnya Dihubungi Anak Indro