Suara.com - Mungkin saat ini tren selfie bukan lagi menjadi sesuatu yang "wah". Hampir setiap orang bisa melakukan selfie karena makin banyak smartphone yang mampu mengakomodir kebutuhan selfie penggunanya. Foto-foto selfie yang bertebaran di media sosial pun kian hari kian terkesan biasa-biasa saja, bahkan cenderung membosankan.
Namun tidak untuk foto-foto selfie di bawah ini. Dari miliaran selfie yang dibuat orang di seluruh dunia tahun ini, foto-foto selfie berikut ini tampil menonjol. Foto-foto selfie ini akan membuat Anda takjub sekaligus iri. Betapa tidak, butuh lebih dari sekedar momen yang tepat untuk membuat foto-foto selfie semacam ini. Foto-foto selfie ini pun dinobatkan sebagai yang terbaik di tahun 2016.
Seperti dilansir Brightside, berikut selfie terbaik tahun 2016:
1. Dengan menggunakan tongsis, lelaki ini berselfie dengan sloth (kukang), salah satu satwa langka yang bergelayutan di pohon.
2. Seorang peselancar nekat berselfie saat ombak sedang tinggi
3. Lucunya dua anjing ini berselfie ria
4. Sekumpulan orang Brasil ini menikmati bir di dalam air.
5.Seorang ayah mencoba untuk belajar dari putrinya bagaimana cara untuk mengambil foto narsis yang baik dengan memparodikan foto-fotonya di Instagram.
6. Ini salah satu selfie dari kebun binatang Australia.
7. Seorang traveller bernama Allan Dixon berselfie dengan burung kakatua.
8. Foto selfie menakjubkan ini membuktikan bahwa Anda tidak harus melakukan perjalanan ke ujung bumi untuk mendapatkan foto luar biasa.
9. Sebuah selfie dengan ikan paus.
10. Pria ini dengan santainya berselfie dengan seekor singa betina tanpa ada rasa takut sedikitpun.
[Rinaldi Aban]
BERITA MENARIK LAINNYA:
Ini Isi Ajakan Membully Atiqah Hasiholan dan Rio Dewanto
Berita Terkait
-
Anti Mati Gaya! Intip 5 Ide Mirror Selfie ala Zhao Lusi yang Bisa Kamu Tiru
-
Kumpulan Prompt Gemini AI Edit Foto Selfie di Dalam Mobil, Tinggal Copas!
-
Mudah! Begini Cara Membuat Avatar Profil WhatsApp dari Foto Selfie
-
8 Prompt Gemini AI buat Mirror Selfie Bawa Bunga Lily: Hasilnya Estetik, Natural, Kayak Asli
-
Cermin Nggak Pernah Bohong: Gaya Selfie Favorit Sepanjang Generasi
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
Terkini
-
Laris Lampaui Konsol Lain, Nintendo Switch 2 Terjual 10 Juta Unit dalam 4 Bulan
-
23 Kode Redeem FF 5 November: Segera Klaim Skin Evo Gun & Bundle Flame Arena Sebelum Kedaluwarsa!
-
Google Doodle Peringati Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional, Ini Maknanya
-
Unisoc T7250 vs MediaTek Helio G81, Bagus Mana?
-
Cari Smartwatch yang Cocok untuk iPhone selain Apple Watch? Cek Rekomendasi Keren Ini
-
Spesifikasi Redmi Pad 2 Pro, Tablet Xiaomi Resmi ke RI dengan Baterai 12.000 mAh
-
Ingin Tambah Penghasilan? Jadilah Mitra EDC Asterlink dan Raih Untung Jutaan Rupiah!
-
Daftar Harga iPhone Terbaru November 2025, Setelah iPhone 17 Rilis Banyak yang Dapat Diskon
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
25 Kode Redeem FF Hari Ini 5 November 2025: Skin Evo Gun Gratis Di Depan Mata