Suara.com - Pada rapat bersama seluruh karyawan dan pemangku kepentingan, Lei Jun, Co-founder dan CEO Xiaomi, mengumumkan sebuah terobosan yang berhasil dicapai di Q2 2017. Perusahaan berhasil mengirimkan 23.16 juta smartphone, meningkat 70 persen dari kuartal sebelumnya.
Perusahaan berlogo sapi ini fokus terus mengejar inovasi teknologi dan berjuang untuk memenuhi keunggulan operasional dengan pengguna. Dalam beberapa tahun belakang, Xiaomi secara konsisten meningkatkan investasi dalam riset dan pengembangan.
Penjualan smartphone melambat saat Xiaomi berjuang dengan masalah supply yang turut menghambat rantai pasokan perusahaan ini selama beberapa bulan. Namun, perusahaan mengkalibrasi ulang banyak aspek dalam bisnis kami.
Dengan meng-upgrade ke model ritel baru Xiaomi berhasil mengintegrasikan ritel online dan offline. Perusahaan juga telah melihat perubahan besar dalam offline presence mereka.
Hingga 7 Juli 2017, Xiaomi telah membuka 123 toko Mi Home di seluruh Tiongkok. Pada 8 Juli 2017 (waktu setempat), Xiaomi akan membuka 14 toko lagi.
Sementara itu, performance Xiaomi di India sangat menggembirakan. Pada semester pertama di tahun ini, revenue meningkat sebesar 328 persen (year-on-year). Bahkan saat ini, Xiaomi menduduki peringkat kedua dalam market share smartphone di India.
Bukan hanya di India, Xiaomi pun menunjukkan hasil yang sangat baik di Indonesia, Rusia, Ukraina dan beberapa negara lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Bos Xiaomi Blak-blakan Ungkap Kenapa Harga HP Makin Mahal
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober 2025, Klaim Ribuan Gems dan Pemain OVR 110113 Sekarang
-
OpenAI Kenalkan Browser Pesaing Google, Namanya ChatGPT Atlas
-
Xiaomi 17 Air Segera Hadir, HP Tipis Pesaing iPhone Air dan Samsung Galaxy S25 Edge
-
Apple Disebut Batal Rilis iPhone 19 di 2027, Ada Apa?
-
Oppo Reno 15 Diprediksi Usung Dimensity 8450 dan Sensor Samsung 200 MP
-
Untuk Pertama Kalinya, Seri Game Halo Siap Menuju PS5
-
Skor AnTuTu iQOO Z10R: HP Murah dengan Dimensity 7360 dan RAM 12 GB
-
Video Viral Mobil MBG Angkut Genteng, Klarifikasi Kepala Sekolah Jadi Sorotan
-
4 Perangkat Xiaomi Bakal Dapat Update OS 5 Kali, Ada Tablet dan HP Midrange