Suara.com - Perkembangan dunia e-commerce di Indonesia yang semakin pesat, menjadi alasan Lenovo gencar menawarkan produknya secara online. COO Lenovo AP, Amar Babu mengungkapkan, masarakat memiliki pandangan baru soal pembelian barang di era milinium ini.
"Besarnya jumlah populasi anak muda, jaringan 4G, pertumbuhan mobile, semua ini mendorong perkembangan e-commerce di Indonesia dan menjadi pasar potensial bagi Lenovo," ujarnya saat jumpa pers di Jakarta, Kamis (16/11/2017).
Dia mengklaim, e-commerce telah menyumbang ke pendapatan dengan jumlah signifikan. Sementara itu, meskipun terbilang baru kehadiran JD.ID di Indonesia mengalami pertumbuhan yang juga pesat.
"Pertumbuhan JD.ID selama 1,5 tahun ini mencapai tuju kali lipat dibandingkan sebelumnya. Dan selama ini kami melihat, banyak pelanggan kami yang menyukai produk Lenovo," kata President Director JD.ID, Zhang Li di kesempatan yang sama.
Kedua perusahaan mengungkapkan jika kerja sama yang dilakukan untuk jangka panjang dan berujung pada kepuasan pelanggan. Menurut Li, salah satu strategi dari e-commerce yang dipimpinnya adalah kepercayaan.
"Transaksi melalui online tidak bisa dilihat. Untuk itu, hal yang terpenting adalah kepercayaan. Dengan adanya warehouse di Indonesia, pelanggan tidak perlu khawatir dengan produk palsu dan pengiriman pun menjadi lebih cepat," bebernya.
Kerja sama kali ini, Lenovo menawarkan tiga produk sekaligus secara eksklusif, IdeaPad 120s, Yoga 520 dan Yoga 310. Penawaran spesial seperti potongan hingga Rp500.000 pun diberikan untuk produk-produk tertentu.
Baca Juga: Lenovo Hadirkan Workstation Terkecil Sedunia di Jakarta
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Render Honor 500 Beredar: Mirip iPhone Air dan Pixel, Usung Baterai Jumbo
-
23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp2 Jutaan: Baterai Awet, Anti Air Cocok Buat Ojol
-
23 Kode Redeem FF Terbaru 6 November 2025: Dapatkan M1887 Incubator & Cobra Rage Sekarang!
-
Rilis 2026, Marvel Janjikan Game Wolverine Bakal Spektakuler
-
Wacana Sertifikasi Influencer, Begini Kata YouTube
-
Jadwal Rilis dan Spesifikasi PC Call of Duty: Black Ops 7 Resmi Diumumkan
-
Pesaing iPhone Air, Huawei Mate 70 Air Diluncurkan, Baterai 6.500 mAh dan Layar 7 Inci
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 HP Kamera Terbaik Rp3 Jutaan, Cocok untuk Modal Awal Jadi Kreator Konten