Baca Juga : Dengan Harga Rp 4,4 Juta, Ini Spesifikasi Vivo V15
Dapur Pacu
Ponsel Vivo V15 memakai chipset MediaTek Helio P70 dengan RAM 6 GB. Performa chipset ini memang jadi pesaing dari Qualcomm Snapdragon 660.
Chipset ngebut dan RAM besar, membuatnya selalu dapat diandalkan. Tak hanya itu, Vivo V15 telah menjalankan Android 9 Pie dengan FuntouchOS terbaru.
Fast Charger
ponsel Vivo V15 memakai baterai berkapasitas yang cukup besar, 4.000 mAh. Selain itu, ponsel ini juga didukung teknologi fast charging.
Meski belum memakai USB Type-C, charger bawaan Vivo V15 telah memakai daya 18 watt (9 v 2 A). Vivo 15 memakai Dual-Engine fast charging.
Dual SIM + Dedicated MicroSD Slot
Vivo jadi salah satu produsen ponsel yang gemar memakai dual SIM dengan dedicated MicroSD slot, buak dual SIM Hybrid MicroSD seperti kompetitornya.
Baca Juga: Dengan Kamera Pop-up Canggih, Ini Spesifikasi Vivo V15
Dengan ini, pengguna tetap bisa memakai dua operator seluler berbeda namun tetap bisa mendapatkan memori eksternal.
Baca Juga : 7 Potret Kece Penyanyi Afgan Jadi Brand Ambassador Vivo
Itulah 5 kelebihan Vivo V15 yang telah resmi hadir di Indonesia. Layakkah ponsel Vivo ini dihargai Rp 4,4 juta? Harga Vivo V15 ini pasti layak dong.
Berita Terkait
-
Adu HP POCO C85 vs Vivo Y28: Dibekali Baterai 6000 mAh Kamera 50 MP Tapi Harga Beda Jauh?
-
Vivo X500 Diprediksi Bawa Baterai Jumbo, Kapasitas hingga 7.000 mAh
-
Vivo Siapkan Seri X500 dengan Baterai 7.000 mAh, Rilis Tahun Depan
-
Vivo X300 dan X300 Pro Rilis 20 November, Debut OriginOS ke Indonesia
-
Vivo V70 Muncul di Geekbench, Bawa Chipset Snapdragon 7 Gen 4
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Indonesia AI Day: Indosat Percepat Lahirnya Talenta AI dari Perguruan Tinggi
-
BCA Rilis Aplikasi myBCA versi Smartwatch, Bisa Apa Saja?
-
Harga Spotify Premium di Indonesia Makin Mahal Gegara AI, Cek Daftar Harga Barunya
-
15 Kode Redeem FC Mobile 17 November: Dapatkan Ribuan Gems dan Anniversary Pack
-
Garena Rilis Game Baru Choppy Cuts, Ada Karakter Free Fire
-
Cara Mematikan Autocorrect di iPhone dengan Mudah
-
Cara Mematikan Fitur Autocorrect di HP Android agar Mengetik Bebas Gangguan
-
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2026 Lengkap
-
5 Rekomendasi Tablet Multitasking Terbaik untuk Ilustrator
-
Empat Tim Esports Indonesia Siap Tempur di APAC Predator League 2026