Suara.com - Lenovo meluncurkan rangkaian laptop dari jajaran Yoga terbaru dan dua tab di gelaran IFA 2019. Laptop seri Yoga terbaru yang merupakan kolaborasi dengan Intel tersebut mencakup Yoga C940 dan Yoga S740 ukuran 14 inci.
Keduanya dilengkapi dengan Super Resolution untuk meningkatkan resolusi video hingga FHD 1080p di Windows Media Player, dan Q-Control yang berpotensi meningkatkan daya tahan baterai PC saat Intelligent Cooling Mode berbasis AI dinyalakan untuk memonitor suhu perangkat dan mengontrol kipasnya dengan lebih baik.
Selain itu, terdapat fitur Modern Standby yang memungkinkan laptop Yoga untuk menjalankan tugas latar belakang seperti menerima email saat moda sleep.
Tak hanya itu, dalam ajang IFA 2019 Lenovo juga memperkenalkan laptop Yoga C740 yang telah dilengkapi dengan fitur TrueBlock Privacy Shutter.
Diperkenalkan pula Yoga C640 berukuran 13 inci yang menggabungkan kinerja hingga prosesor Intel Core i7 Generasi ke-10 dengan portabilitas ringkas 2-in-1 yang ramping.
Selain laptop, dalam gelaran bergengsi itu pun Lenovo turut memperkenalkan dua smart tablet baru yang dilengkapi dengan Google Assistant, yaitu Lenovo Yoga Smart Tab dan Lenovo Smart Tab M8. Yoga Smart Tab dan Lenovo Smart Tab M8 dapat menjadi perangkat hub yang menyatu dan nirkabel untuk perangkat smart home lainnya dengan Ambient Mode dari Google Assistant.
Berita Terkait
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
57 Kode Redeem FF Terbaru 7 Januari 2026, Dapatkan Skin Epic hingga Outfit Mr Icy
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 7 Januari 2026, Klaim hingga 3.000 Gems dan Pemain 112-115
-
Realme 16 Pro Series Debut: Usung Kamera 200 MP dan Baterai 7.000 mAh
-
10 HP Midrange dengan Performa Terkencang 2025 Versi AnTuTu: Xiaomi Mendominasi
-
Jangan Panik! Ini Cara Mudah Memulihkan Dokumen Word yang Hilang
-
5 HP RAM Besar dan Kamera Selfie Resolusi Tinggi, Harga Rp1 Jutaan Buat Ngonten
-
68 Kode Redeem FF 6 Januari 2026, Siap-siap Bundle Gojo Satoru dan Sukuna Hadir
-
LG Buka Era AI in Action di CES 2026, Hadirkan CLOiD Robot Rumah yang Benar-Benar Mengerti Kamu
-
32 Kode Redeem FC Mobile 6 Januari 2026, Klaim Gems Gratis Sebelum Maintenance Besok
-
TRYX Bikin PC Naik Level di CES 2026: Pendingin Berlayar, Casing Super Senyap, dan Desain Futuristik