Suara.com - Vivo Mobile Indonesia akhirnya secara resmi memperkenalkan ponsel anyarnya, vivo V17 Pro, di Jakarta, Senin (23/9/2019). Berstatus sebagai ponsel dengan dual pop up camera pertama di Indonesia, konfigurasi kamera depan vivo V17 Pro masing-masing beresolusi 32 MP (kamera depan utama) dan lensa Super Wide Angle 8 MP yang diklaim mampu memuat obyek foto seluas 105°.
Sedangkan untuk kamera belakangnya, ponsel terbaru ini mengusung empat kamera (Quad Camera) dengan komposisi kamera utama 48 MP, lensa Super Wide Angle 8 MP hingga 120°, lensa macro 2 MP, dan sensor depth effect 2 MP. Berita ini menjadi bagian dari 5 berita tekno Suara.com yang asyik-asyik pagi ini, berikut daftar berita lainnya:
1. vivo 17 Pro Resmi Dirilis, Pertama dengan Dual Pop Up Camera
Vivo Mobile Indonesia resmi memperkenalkan ponsel anyarnya, vivo V17 Pro, di Jakarta pada Senin (23/9/2019). Menurut Ricky Bunardi, Product Manager Vivo Mobile Indonesia, ponsel terbaru ini merupakan jawaban dari kebutuhan konsumen yang memerlukan kamera inovatif untuk membantu aktivitas mereka.
"Kami melihat antusiasme yang sangat besar akan ponsel dengan teknologi kamera yang canggih. Oleh karena itulah, kami menghadirkan gebrakan baru di vivo V17 Pro yang punya dua pop-up camera dan empat kamera belakang," kata Ricky.
2. Digombalin Muridnya, Balasan Guru Ini Tak Terduga
Belakangan, sosial media tengah diramaikan dengan aksi para murid yang sengaja melemparkan kata-kata gombal kepada gurunya. Namun, reaksi guru tersebut hanya tertawa atau malu setelah mendapat gombalan dari muridnya. Berbeda dengan guru yang satu ini, ketika ia mendapatkan kata-kata gombal dari sang murid, ia justru membalasnya dengan kalimat tak terduga.
Dibagikan oleh akun Twitter @satpamsurga pada 21 September dalam bentuk utas, ia mengunggah dua video berdurasi 26 detik dan 16 detik.
Baca Juga: Ngakak! Warganet Beramai-ramai Bikin Gombalan dari Kipas Angin
3. Jess No Limit Diduga Bentuk Squad Mobile Legends Baru, Tanpa EVOS Esports
Nama Jess No Limit sudah tak asing langi di kalangan para pemain Mobile Legends. Ia dikenal bernaung ke tim eSports kenamaan, EVOS Esports.
Namun ini, nama Jess No Limit tidak terpampang lagi dalam roaster EVOS Esports. Pasalnya, pria ini mengaku sedang vakum dari tim eSports tersebut.
4. Langit Merah di Muaro Jambi, Ini Penjelasan Ilmiahnya
Berita Terkait
-
Vivo V17 Pro Ponsel Vivo Pertama yang Punya USB Type C, Telat?
-
Review Vivo V17 Pro, Ponsel dengan Dual Pop Up Camera Pertama di Indonesia
-
Apple Patenkan Fitur Slofie pada iPhone 11
-
Terungkap Alasan Harga Iphone Terus Turun di Pasaran
-
Nyinyir, Samsung Sindir Kamera iPhone 11 Lewat Iklan Galaxy Note 10
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 Oktober: Ada Icon 111-113 dan 200 Rank Up
-
Ambisi Besar Warner Bros: Film Minecraft Didorong Menangkan Piala Oscar!
-
6 Rekomendasi Smartwatch dengan GPS, Harga Murah di Bawah Rp1 juta
-
Jadwal Susulan TKA 2025 Jenjang SMA SMK Disiapkan
-
Gladi Bersih TKA SMA SMK Resmi Hari Ini, Cek Fakta Nilai dan Manfaat Masuk PTN
-
Bos Xiaomi Blak-blakan Ungkap Kenapa Harga HP Makin Mahal
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober 2025, Klaim Ribuan Gems dan Pemain OVR 110113 Sekarang
-
OpenAI Kenalkan Browser Pesaing Google, Namanya ChatGPT Atlas
-
Xiaomi 17 Air Segera Hadir, HP Tipis Pesaing iPhone Air dan Samsung Galaxy S25 Edge
-
Apple Disebut Batal Rilis iPhone 19 di 2027, Ada Apa?